Kardana, I Wayan Gede
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KIMIALAJU REAKSI DENGAN METODE DISCOVERY MELALUI KEGIATAN LABORATORIUM SISWAKELAS XI MIPA.6 SMA NEGERI 1 UBUD Kardana, I Wayan Gede
Suluh Pendidikan : Jurnal Ilmu-Ilmu Pendidikan Vol 18 No 2 (2020): SULUH PENDIDIKAN : Jurnal Ilmu-Ilmu Pendidikan
Publisher : IKIP SARASWATI TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1110.572 KB) | DOI: 10.46444/suluh-pendidikan.v18i2.216

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar kimia laju reaksi siswa kelas XI MIPA.6 SMA Negeri 1 Ubud tahun pelajaran 2019/2020 dengan metode discovery melalui kegiatan laboratorium. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelasdengansubjek penelitian berjumlah36siswayangdiajarkandenganmetodediscovery melalui kegiatan laboratorium. Penelitian Tindakan Kelas yang dilaksanakan terdiri dari dua siklus penelitian dengan tahapan dalam tiap siklus meliputi perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Instrumen penelitian yang digunakanadalahlembarobservasi,teshasilbelajar. Dari hasil penelitian ini diperoleh simpulan bahwa pembelajaran dengan metode discovery melalui kegiatan laboratorium dapat meningkatkan hasil belajar kimia Laju Reaksisiswa kelas XI MIPA.6 SMA Negeri 1 Ubud tahun pelajaran 2019/2020. Hal ini dapat ditunjukan bukti bahwa nilai rata-rata (mean) awal sebesar 67,17 meningkat pada siklus tindakan I sebesar 79,89 dan meningkat lagi pada siklus tindakan II sebesar 86,06. Data ketuntasan belajar siswa pada awal hanya sebesar 41,67% meingkat pada siklus tindakan I sebesar 97,22% dan meningkat lagi pada siklus tindakan II sebesar 100%.