This Author published in this journals
All Journal Master Bahasa
Nurmalawati Nurmalawati
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penggaruh Penggunaan Media Film Pendek terhadap Kemampuan Siswa Kelas V MIN Lhokseumawe dalam Menulis Karangan Narasi Nurmalawati Nurmalawati; A. Halim Majid
Master Bahasa Vol 5, No 2 (2017)
Publisher : Master Bahasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (277.401 KB) | DOI: 10.24173/mb.v5i2.11086

Abstract

Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimanakah pengaruh penggunaan media film pendek terhadap kemampuan siswa Kelas V MIN Lhokseumawe menulis karangan narasi? Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan media film pendek terhadap kemampuan siswa Kelas V MIN Lhokseumawe menulis karangan narasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V MIN Lhokseumawe yang berjumlah 60 siswa. Siswa ini terbagi atas dua kelas, yaitu satu kelas sebagai kelas eksperimen yang mendapat pembelajaran secara media film pendek dan satu kelas lagi sebagai kelas kontrol yang mendapat pembelajaran secara konvensional. Teknik analisis data meliputi: (1) uji normalitas data yaitu untuk mengetahui data yang diperoleh berdistribusi normal atau tidak (2) uji homogenitas data yaitu untuk mengetahui homogenitas tidaknya kedua data, data penelitian dianalisis dengan menggunakan Uji Levene pada taraf signifikansi 0,005, dan (3) uji perbedaan rata-rata dengan menggunakan SPSS for window Versi Standar 16.0. Berdasarkan analisis uji perbedaan rata-rata N-gain dengan taraf signifikasi 0,001 0,005 menunjukkan bahwa pengaruh penggunaan media film pendek dalam pembelajaran menulis karangan narasi pada siswa yang memperoleh pembelajaran dengan media film pendek sangat meningkat. Tampak pada nilai pretes rata-rata 60, kemudian pada nilai postes rata-rata 74. Dibandingkan dengan siswa yang memperoleh pembelajaran secara konvensional, nilai pretes rata-rata 62 dan nilai postes rata-rata 64 tidak terjadinya peningkatan dalam pembelajaran. Hal ini menunjukkan bahwa pembelajaran akan tercapai bila dalam pembelajaran tersebut menggunakan media