Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pemeriksaan Manajemen Sumber Daya Manusia Guna Meningkatkan Kinerja Karyawan PT. Sigi Visual Mandiri Tulungagung Marlena, Marlena; Murti, Intan Yuwono
Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis Vol 6 No 1 (2021): Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis
Publisher : UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/nusamba.v6i1.14254

Abstract

PT. Sigi Visual Mandiri merupakan salah satu saluran TV lokal yang masih baru dan dalam tahap berkembang dan bergerak di bidang penyiaran langsung maupun tidak langsung. Karyawan yang dimiliki masih sangat terbatas sehingga perlu dilakukan pemeriksaan manajemen sumber daya manusiaMenggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif dengan menjelaskan tahapan dalam pemeriksaan manajemen. Data yang terkumpul berupa hasil observasi dan wawancara. Hasil penelitian berupa rekomendasi kepada PT. Sigi Visual Mandiri untuk menerapkan tahapan pemeriksaan manajemen sumber daya manusia dengan baik dan benar dengan membuat SOP khusus perusahaan sebagai pedoman, mengadakan studi banding atau pelatihan, mengadakan promosi jabatan untuk memicu kinerja karyawan dan mengadakan penilaian kinerja kepada karyawan agar perusahaan bisa mengetahui tingkat kepuasan karyawan ketika bekerja pada PT. Sigi Visual Mandiri.