Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP EMPLOYEE ENGAGEMENT PADA KARYAWAN BAAK UNIVERSITAS XYZ DI JAKARTA Tabun, Melkianus Albin
Banking & Management Review Vol. 10 No. 1: Banking & Management Review
Publisher : STIE Ekuitas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52250/bmr.v10i1.300

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada karyawan BAAK Universitas XYZ di Jakarta dengan tujuan untuk mengetahui sejauh mana pengaruh budaya organisasi terhadap keterlibatan karyawan (employee engagement). Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan BAAK Universitas XYZ di Jakarta yang berjumlah 35 orang. Teknik pengambilan sampelnya menggunakan teknik sampling jenuh, karena jumlah populasi dalam penelitian ini relatif kecil sehingga seluruh karyawan BAAK Universitas XYZ di Jakarta yang berjumlah 35 orang karyawan dipilih menjadi sampel. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner online (google form). Metode analisis data menggunakan analisis deskriptif dan analisis regresi linear sederhana. Adapun hasil analisisnya adalah: hasil analisis deskriptif terhadap variabel budaya organisasi dan employee engagement menunjukkan rata-rata skor yang tinggi, artinya semakin baik budaya organisasi pada karyawan, semakin tinggi pula employee engagement-nya. Hasil pengujian hipotesis (uji t) menunjukkan bahwa budaya organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap employee engagement pada karyawan BAAK Universitas XYZ di Jakarta karena diketahui nilai thitung (5,035) > ttabel (2,034) dan nilai signifikansinya sebesar 0,000 < 0,05. Dan hasil pengujian koefisien determinasi (R2) juga menunjukkan bahwa sumbangan pengaruh dari variabel budaya organisasi terhadap employee engagement pada karyawan BAAK Universitas XYZ di Jakarta adalah sebesar 43,4%. Kata kunci: Budaya Organisasi; Employee Engagement
Urgensi dan Signifikansi e-Commerce di Era Digital 4.0 Tabun, Melkianus Albin
Banking & Management Review Vol. 9 No. 2: Banking & Management Review
Publisher : STIE Ekuitas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52250/bmr.v9i2.348

Abstract

This article aims to find out about the urgency and significance of e-commerce in the digital era 4.0 in Indonesia. The method used is literature review. In this digital 4.0 era, e-commerce is a business opportunity that is growing significantly in Indonesia. With the existence of e-commerce in this digital era, transactions between sellers and buyers are no longer limited by space and time, e-commerce players can sell and buy products anywhere and anytime by taking advantage of technological opportunities in the digital 4.0 era. The presence of e-commerce in this digital 4.0 era, has a beneficial urgency for business people so that they prefer to run their business using e-commerce rather than conventional markets. It also can indirectly improve Indonesia's national economy. Keywords: e-Commerce, Digital 4.0 Era