Ayu Mardiana, Debby
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

TINJAUAN ATAS PERLINDUNGAN PENCURIAN SATWA PADA PERMUKIMAN RUNGKUT INDUSTRI Ayu Mardiana, Debby
Jurnal Hukum Bisnis Bonum Commune Volume 4, Nomor 2 Agustus 2021
Publisher : Faculty of Law, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30996/hukum bisnis bon.v4i2.5267

Abstract

AbstractThis research is based on the high rate of theft in industrial settlements and makes it imperative that there is justice that must be upheld. By looking at the problems that exist around it, it makes the theft rate higher and more dominating than other criminal acts. At this writing, the writer uses empirical method. The initial thing that occurred was the high crime rate which was increasingly dominating. In this paper, the author tries to write down what should be done by local residents, village officials, and security forces in matters relating to a criminal act of theft. On the other hand, aims to find out what is the cause in an act of theft. There is a factor that becomes an obstacle, namely internal and external factors. There must be an optimization that crate a condition that will work well.Keyword:  criminality; industry; theftAbstrakPenelitian ini di latarbelakangi atas tinggi nya angka pencurian yang ada di wilayah permukiman perindustrian dan menjadikan hal tersebut harus adanya suatu keadilan yang harus di tegakkan. Dengan melihat permasalahan yang ada di sekitar, maka menjadikan angka pencurian menjadi tinggi dan lebih mendominasi dibandingkan suatu tindak pidana yang lainnya. Pada penelitian ini, peneliti menggunakan metode empiris. Permulaan awal yang terjadi yakni tingginya angka kriminalitas yang semakin hari semakin mendominasi. Dalam penelitian ini, peneliti berupaya menuangkan apa saja yang seharusnya dilakukan oleh warga setempat, perangkat desa, maupun pihak keamanan dalam hal yang berhubungan dengan suatu tindak pidana pencurian ini. Disisi lain, bertujuan untuk  mengetahui apa yang menjadi sebab dalam suatu tindakan pencurian. Terdapat suatu faktor yang menjadi suatu kendala, yakni faktor internal dan eksternal. Harus adanya suatu optimalisasi yang dilakukan agar terciptanya suatu kondisi yang nantinya berjalan dengan baik.