Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : eProceedings of Management

Pengaruh Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bagian Pengadaan Barang Dan Jasa Kabupaten Mimika Papua Ridho, Muhammad Ainur; Pratomo, Triaji Prio
eProceedings of Management Vol. 10 No. 4 (2023): Agustus 2023
Publisher : eProceedings of Management

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kabupaten Mimika Papua bagian Pengadaan Barang dan Jasa, dalam membantu mewujudkan penyelenggaraan tatapemerintahan yang baik (Good Governance), maka diperlukan kinerja yang optimal dari seluruh pemangkukepentingan termasuk karyawan sebagai bentuk dedikasi dan pengabdian terhadap masyarakat luas. Kinerja yang baiktentunya berhubungan dengan bagaimana motivasi yang diberikan dan disiplin kerja yang diterapkan. Tujuanpenelitian ini adalah mengetahui dan menganalisis pengaruh motivasi dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawanBagian Pengadaan Barang dan Jasa Kabupaten Mimika Papua. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitianini adalah metode kuantitatif dengan jenis penelitian deskriptif-kausalitas. Pengambilan sampel dilakukan denganteknik non probability sampling yang digunakan adalah sampling jenuh dengan 80 karyawan Bagian PengadaanBarang dan Jasa Kabupaten Mimika Papua. teknik analisis data yang digunakan analisis deskriptif dan analisis regresiberganda. Berdasarkan hasil analisis deskriptif menunjukan bahwa variabel motivasi kerja, disiplin kerja dan kinerjakaryawan sudah dalam kategori baik. Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa motivasi dan disiplin kerjasecara parsial dan simultan berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan Bagian Pengadaan Barang dan JasaKabupaten Mimika Papua.Kata Kunci-motivasi, disiplin, kinerja karyawan.