Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PENGARUH PENYEBAB KEGAGALAN BERWIRAUSAHA TERHADAP PEMBELAJARAN DARI KEGAGALAN BERWIRAUSAHA DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA UMKM Majdina, Nur; Jalaludin, Engga; Waliamin, Janusi; Latifah, Firda Zahro; Hayati, Husnul
Creative Research Management Journal Vol 7 No 1 (2024): June
Publisher : Universitas Prof. Dr. Hazairin SH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32663/mtrk0p36

Abstract

The main objective of this research is to examine the influence of the causes of entrepreneurial failure by using two types of causes of entrepreneurial failure (internal causes and external causes) on learning from entrepreneurial failure and its impact on the performance of SMEs in DKI Jakarta. The research method used in this research is a quantitative research method using a survey with the analytical tool used, namely Smart PLS version 3.0. which aims to examine the variables that cause internal failure, the causes of external failure, learning from entrepreneurial failure and its impact on business performance variables. The research results show that the variable learning from failure has a significant positive effect on business performance. Likewise, the variables that cause entrepreneurial failure from internal factors have a positive and significant effect on learning from entrepreneurial failure. However, in contrast to the results of testing variables that cause failure from external factors on learning from entrepreneurial failure, it shows that there is no influence on the causes of entrepreneurial failure from external factors on learning from entrepreneurial failure. It is hoped that this research can provide suggestions and input, especially for SMEs, so that they can turn entrepreneurial failures into lessons to improve business performance. This research also has several limitations, including that the SME business sector in this research is still too general, and this research only uses subjective performance measures.
Ketahanan Keluarga Melalui Peningkatan Ekonomi Masyarakat Wicaksono, Rio Rizki; Pebrianti, Pebrianti; Jalaludin, Engga; Fajrina, Rizka; Majdina, Nur
Jurnal Peradaban Masyarakat Vol. 3 No. 6 (2023): Jurnal peradaban masyarakat (JPM)
Publisher : LPPM STIE Hidayatullah Depok

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55182/jpm.v3i6.339

Abstract

Ketahanan keluarga melalui peningkatan ekonomi dalam masyarakat sangat di inginkan dalam setiap masyarakat yang telah menikah .Tetapi banyak hal yang dapat menggoyahkan ketahanan dalam keluarga tersebut. Dari sekian banyak faktor yang dapat menggoyahkan ketahanan keluarga faktor ekonomi yang menjadi salah satu faktor yang paling besar dalam hancurnya ketahanan keluarga. Dengan kurangnya ekonomi yang ada dalam keluarga dapar membuat tidak terpenuhinya kebutuhan sehari-hari dan hal itu lah yang membuat keharmonisan keluarga dapat hancur. Oleh karena itu meningkatkan ketahanan keluarga adalah suatu hal yang penting dalam manjalankan suatu rumah tangga, dengan sadarnya meningkatkan ketahanan keluarga dapat membantu menguranginya angka percaraian yang ada di masyarakat. Banyak hal yang dapat di lakukan oleh masyarakat terutama dengan membuat usaha dari keterampilan para ibu agar bisa membuat suatu produk yang dapat di perjual belikan,dan agar dapat berkembang para orang tua juga harus bisa mengikuti perkembangan zaman sekarang. Oleh karena itu seminar ini kami buat untuk memberi sedikit pengetauan bagi masyarakat untuk menjadi solusi dari kurangnya ketahanan keluarga akibat ekonomi,dengan beberapa kelebihan dan kekurangan yang ada pada digital marketing dan yang lain. Metode yang di gunakan adalah metode perkenalan dan metode seminar.
Penyuluhan Kewirausahaan Di Sentra UKM 2A Embroidery Majdina, Nur; Jalaludin, Engga; Fajrina, Rizka
Jabdimas: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2024): Jabdimas: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Publisher : Magister Manajemen, Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56457/jabdimas.v2i2.154

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilatarbelakangi dengan bayaknya Usaha Kecil Menengah (UKM) yang menjadi topik penting dan menjadi pusat perhatian pemerintah. Beberapa hasil penelitian juga mengindikasikan peran penting UKM dalam kaitannya dengan pertumbuhan ekonomi di negara berkembang. Oleh sebab itu, pemberdayaan UKM menjadi sangat strategis karena potensinya yang besar dalam menggerakan kegiatan ekonomi. Permasalahan dominan yang dialami adalah dalam hal kualitas pelayan jasa terkait kesiapan produk sesuai permintaan customer dan kepuasan pelanggan. Disamping itu, tidak stabilnya pasokan dan harga bahan baku juga menjadi persoalan yang masih terus dihadapi oleh pemilik UKM. Pelatihan berlangsung di UKM 2 EMBROIDERY di Jalan kemajuan 5 petukangan selatan Jakarta Selatan. Berdasarkan kuesioner yang diisi oleh peserta menunjukan bahwa para peserta penyuluhan berkomitmen untuk mengikuti program pelatihan kewirausahaan dibagi menjadi empat kelompok, yaitu rendah (<25%), sedang (25-50%), baik (51-75%), dan sangat baik (>75%)