Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGARUH MODEL FLIPPED CLASSROOM DENGAN ALAT PERAGA TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA MTs HUSNUL KHATIMAH Hasbiana, Hasbiana; Sahabuddin, Chuduriah; Febryanti, Febryanti; Ardiansyah, Ardiansyah
Journal Peqguruang: Conference Series Vol 5, No 1 (2023): Vol 5, No 1 (2023): Peqguruang, Volume 5, No.1, Mei 2023
Publisher : Universitas Al Asyariah Mandar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35329/jp.v5i1.2951

Abstract

Penelitian ini ialah penelitian eksperimen dengan maksud untuk mengetahui pengaruh model flipped classroom dengan alat peraga terhadap hasil belajar Matematika siswa. Populasi pada penelitian ini ialah semua siswa kelas VIII MTs Husnul Khatimah yang berjumlah 61 orang dan sampelnya ialah kelas VIIIB selaku kelas kontrol dan kelas VIIIC selaku kelas eksperimen. Instrumen dalam penelitian ini menggunakan tes belajar matematika siswa, lembar observasi aktivitas siswa, dan lembar observasi keterlaksanaan pembelajaran. Data ini diolah dengan statistik deskriptif serta statistik inferensial. Setelah diolah hasil analisis deskriptif diperoleh posttest yakni meannya dari hasil belajar Matematika kelas eksperimen ialah 84,46 dan kelas control sebanyak 71,69. Data perhitungan uji-t pada data posttest diperoleh nilai  sebanyak 4,18  dan pada nilai ialah 1,68 itu berarti  yakni 4,18  1,685. Dari hasil analisis statistik deskriptif dan statistik inferensial dapat ditarik kesimpulan bahwasanya penggunaan model pembelajaran flipped classroom dengan alat peraga papan SPLDV berpengaruh pada hasil belajar Matematika siswa kelas VIII MTs Husnul Khatimah.
Design of Decision Support System Determination of Indonesian Smart Card Receiver (KIP) Using Simple Additive Weighting (Saw) Method Based On Mobile Web Anggun, Dewi Anggun; Hasbiana, Hasbiana; Selvy, Selvyani; Siska, Siska Ulandari; Indah, Indah Sari; Bunga, Bunga Intan; Andri, Andri Anto Tri Susilo
Adpebi Science Series 2022: 1st AICMEST 2022
Publisher : ADPEBI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

In addition, education is a very decisive instrument in contributing to the progress of a nation in building the character of the nation. Smart Indonesia Card (KIP) is a card that is given as a marker or identity of the recipient of the Smart Indonesia Program (PIP) assistance. The Smart Indonesia Card (KIP) provides assurance and certainty that school – age children are registered as recipients of educational assistance. Each child receiving PIP education assistance is only entitled to receive 1 KIP card.