Arrosyid, Siti Rohmah
IAIN Syekh Nurjati Cirebon

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Penggunaan Alat Peraga Jembatan Garis Bilangan Terhadap Hasil Belajar Matematika Materi Bilangan Bulat Siswa Kelas IV Sekolah Dasar Latifah, Latifah; Arrosyid, Siti Rohmah
Indonesian Journal of Elementary Education (IJEE) Vol 1, No 1 (2019): Oktober 2019
Publisher : Department of Madrasah Ibtidaiyah Teacher Education, Faculty of Tarbiyah and Teacher Train

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (283.44 KB) | DOI: 10.24235/ijee.v1i1.5411

Abstract

Abstrak Salah satu mata pelajaran yang sangat penting untuk diajarkan di sekolah dasar adalah Matematika. Matematika merupakan salah satu ilmu yang memiliki kontribusi untuk meningkatkan kualitas pendidikan. Tetapi hingga saat ini guru matematika masih dihadapkan pada permasalahan karena siswa beranggapan bahwa matematika merupakan salah satu mata pelajaran yang sulit dan tidak disenangi sehingga hasil belajar siswa kurang dari KKM. Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengetahui proses pembelajaran Matematika di kelas IV, (2) mengetahui hasil belajar Matematika siswa kelas IV A, dan (3) mengetahui pengaruh alat peraga  dengan hasil belajar Matematika siswa kelas IV SDN 2 Belawa Kabupaten Cirebon. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu 1)tes, 2)angket, 3)observasi 4)dokumentasi.Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan rumus koefesien regresi.Berdasarkan hasil regrasi diketahui nilai constant-nya adalah -72.576 dan nilai Hasil belajar adalah 2,198. Dari keterangan tersebut kita dapat memperoleh persamaan regresi yaitut:Y =  -72.576 + 2,198 X. Sementara itu hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat pengaruh signifikan antara penggunaan alat peraga dengan hasil belajar siswa kelas IV SDN 2 Belawa Kabupaten Cirebon. Ditunjukan dengan nilai uji determinasi sebesar 0,650 atau 65%. Sedangkan untuk uji regresi diperoleh nilai signifikan sebesar 0,000. Karena nilai signifikan lebih kecil dari 0,05 maka Ho ditolak dan Ha diterima, artinya terdapat pengaruh signifkan antara alat peraga dengan hasil belajar Matematika Siswa kelas IV SDN 2 Belawa Kabupaten Cirebon. Kata Kunci: Alat peraga, Hasil belajar, Matematika    AbstractOne of the most important subjects to be taught in elementary school is Math. Mathematics is a science that has contributed to improving the quality of education. But until now the math teacher is still faced with the problems because the students think that mathematics is one of the subjects that are difficult and unpopular that student learning outcomes are less than KKM. This study aims to: (1) know the process of learning mathematics in class IV, (2) determine the results of the fourth grade students studying Maths A, and (3) the effect of visual aids to learning outcomes Maths grade IV SDN 2 Belawa Cirebon. Data collection techniques used are 1) test, 2) questionnaire, 3) observation 4) documentation This research is a quantitative study using regression coefficient formula. Based on the results of regression known its constant value is -72 576 and the value of learning outcomes is 2,198. From the information we can obtain yaitut regression equation:Y =  -72 576 + 2.198 X. Meanwhile, the results of research show that there is significant influence between the use of props to learning outcomes fourth grade students of SDN 2 Belawa Cirebon. Indicated by the test value determination equal to 0.650 or 65%. As for the regression test obtained significant value of 0.000. Because the value is significantly smaller than 0.05 then Ho is rejected and Ha accepted, meaning that there are significant signifkan between props to learning outcomes Mathematics Grade IV SDN 2 Belawa Cirebon. Keywords: props, learning outcomes, mathematics