Utami, Raudia
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Upaya Meningkatkan Kemampuan Mengenal Huruf Melalui Media Audio Visual Anak Usia 4-5 Tahun di TK Negeri Pembina Mataram Utami, Raudia; Rachmayani, Ika; Utami, Gigih Aprianti
Jurnal Literasi dan Pembelajaran Indonesia Vol 3 No 2 (2023): Juli-Desember
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Samawa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan observasi ini adalah untuk mengetahui peningkatan kemampuan mengenal huruf pada anak kelompok A di TK Negeri Pembina Mataram melalui media audio visual. Penelitian ini menggunakan jenis Penelitian Tindakan Kelas (ClassroomAction Research). Subjek dari penelitian ini adalah anak usia 4-5 tahun di TK Negeri Pembina Mataram, yang terdiri dari 17 anak. Berdasarkan hasil penelitian bahwa: (1) Hasil Pre Test yang dilakukan hanya 6 anak yang berkembang, sementara 11 anak lainnya belum berkembang dengan nilai persentase klasikal 35,30%. (2) Pada siklus I yang sudah berkembang hanya 11 anak sementara 6 anak lainnya belum berkembang dengan persentase klasikal 64,70%. Kemudian pada siklus II anak yang sudah berkembang sebanyak 14 anak sedangkan anak yang belum berkembang berjumlah 3 anak dengan nilai persentase perkembangan klasikal 88,23%. Berdasarkan hal di atas maka media audio visual dapat meningkatkan kemampuan mengenal huruf pada anak usia 4-5 tahun.