p-Index From 2021 - 2026
0.408
P-Index
This Author published in this journals
All Journal Meteor STIP Marunda
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Optimalisasi Penerapan Isps Code Untuk Meningkatkan Keselamatan Dan Keamanan Diatas Kapal MV. CK Bluebell Nurhasanah, Melinasari; Febriansyah, Ganda; Riza Syahdana
Meteor STIP Marunda Vol 14 No 2 (2021): DESEMBER
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (P3M) STIP Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36101/msm.v14i2.196

Abstract

Penelitian ini dilakukan di atas kapal MV. CK Bluebell milik perusahaan pelayaran Chang Myung Shipping, yang ikut berperan penting dalam kemajuan transportasi laut di dunia Maritim. Distribusi muatan cargo curah memiliki peranan yang sangat penting penting dalam kegiatan ekonomi Indonesia, sehingga pengiriman muatan seperti batubara, biji kedelai dan sebagainya dapat dibawa dengan aman dan tepat waktu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penanganan sistem keamanan diatas kapal dapat berjalan dengan baik dan sesuai dengan prosedur serta untuk mengetahui betapa pentingnya keamanan dan keselamatan diatas kapal. Penelitian ini bersifat Deskiptif kualitatif yaitu menggunakan metode pemaparan dengan menganalisa data berupa temuan-temuan yang didapat di lapangan dengan alat ukur berupa teori-teori yang relevan dengan masalah yang diteliti sehingga ditemukan penyebab timbulnya masalah.Subjek penelitian dari penelitian yang dilakukan oleh team peneliti adalah Optimalisasi Penerapan ISPS CODE untuk Meningkatkan Keselamatan dan Keamanan diatas kapal MV. CK Bluebell dimana kurang optimalnya pelaksanaan pengamanan yang sesuai dengan prosedur sehingga berpengaruh terhadap keamanan dan keselamatan diatas kapal.
Optimalisasi Kerja Kompresor Udara Utama Tekanan Tinggi Guna Kelancaran Pengoperasian Kapal MT.Seaborne Petro Siregar, Edy Kurniawan; Nurhasanah, Melinasari; Siahaan, Johannes
Meteor STIP Marunda Vol 14 No 2 (2021): DESEMBER
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (P3M) STIP Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36101/msm.v14i2.197

Abstract

Penelitian ini dilakukan karena kompresor diatas kapal sering terdapat masalah. Kompresore ditemukan tidak bekerja secara optimal, karena kompresor udara yang tidak normal, ditemukan bahwa piston pada compressor udara utama sudah mengalami kebocoran, kerusakan pada gasket di bagian dinding pendingin kompresor, dan patahnya oil ring piston. Penelitian dilakukan bertujuan Untuk mengetahui dan menganalisis penyebab kompressor udara tidak optimal pada saat di isi. Metode yang dilakukan dalam penelitian ini adalah menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan menggunakan metode pendekatan dan teknik pengumpulan data secara sekunder. Agar Supply starting air mencukupi pengisian ke botol angin dapat dilakukan dengan cara melengkapi 3 kompresor udara utama yang tersedia di atas kapal. Sehinga selalu mempunyai 1 cadangan kompresor jika terjadi kerusakan pada salah satu kompresor. Kemudian Melakukan permintaan suku cadang sebelum terjadinya kerusakan pada permesinan adalah salah satu cara agar suku cadang selalu tersedia di atas kapal.