Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJADWALAN ROSTER MENGAJAR PADA SEKOLAH SDN 053958 MENGGUNAKAN FRAMEWORK CI Alamsyah, Reza; Br Sitepu, Eme Eka Kristina; Sembiring, Jakaria
Jurnal Bisantara Informatika Vol. 6 No. 2 (2022): Jurnal Bisantara Informatika (JBI) Vol. 6 No. 2 Tahun 2022
Publisher : Akademi Manajemen Informatika dan Komputer PARBINA NUSANTARA Pematangsiantar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Dalam penyusunan jadwal dalam proses belajar mengajar ditemukan permasalahan yang secara kompleks dihadapi pada lembaga pendidikan yang ada pada saat ini. Untuk prosespembuatan jadwal yang terjadi menggunakan proses penginputan secara manual menggunakansoftware berbasis desktop, dimana masih banyak ditemukan kekurangan dalam prosespenyampaian informasi berupa laporan penjadwalan yang mengacu kepada proses belajarmengajar guru, sedangkan bagi siswa yang akan mengikuti pengajaran harus menunggu jadwal yang terlebih dahulu valid dan kemudian akan diserahkan kepada para pengajar dan siswa.Untuk laporan jadwal akan diberikan berupa hardcopy kepada masing-masing guru, sedangkanuntuk siswa akan disediakan oleh customer service dengan cara telepon dan juga melihatjadwal secara langsung yang ada didinding informasi sekolah, dalam hal ini sistem informasisangat dibutuhkan oleh bagian akademik sekolah untuk menyampaikan jadwal mengajar padasekolah tersebut, dengan menggunakan sistem informasi berbasi web menggunakan framworkCI, dimana framework ini memiliki keunggulan baik dalam penginformasian sistem secara sistematis maupun tampilan yang sangat menarik bagi pengguna web dan juga metodepengembangan sistem yang akan digunakan adalah waterfall yang mana terdiri dari beberapatahapan untuk menyempurnakan sistem ini, hasil penelitian ini nantinya akan dapat memprosesjadwal yang akurat dan juga menjadi pedoman bagi siswa dalam proses penginformasianjadwal mengajar.
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERKEMBANGAN AKADEMIK SISWA PADA SDN 053958 SIDOMULYO BERBASIS WEB Br. Sembiring, Yulia Erimna; Sembiring, Jakaria; Alamsyah, Reza
Jurnal Bisantara Informatika Vol. 6 No. 2 (2022): Jurnal Bisantara Informatika (JBI) Vol. 6 No. 2 Tahun 2022
Publisher : Akademi Manajemen Informatika dan Komputer PARBINA NUSANTARA Pematangsiantar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perkembangan siswa secara tersistem adalah suatu hal yang dapat menghubungkan serta memberikan kemudahan bagi pihak sekolah dalam memantau seluruh kegiatan siswamelalui buku penghubung yang ada di sekolah. Maksud dari buku penghubung adalah buku inidigunakan sebagai informasi mengenai perkembangan yang terjadi pada siswa untuk diberikankepada walisiswa, informasi yang akan diberikan nantinya terkait mengenai nilai dan jugabanyak segi ataupun hal yang lain yang berhubungan pada perkembangan yang ada disekolahsiswa tersebut, itulah yang membuaat buku penghubung sangat penting bagi sekolah dasar. Untuk itu sistem berbasis website dibangun untuk membantu memantau perkembangan siswadalam lingkungan sekolah dan nantinya diharap sekolah serta wali kelas dapat menyelesaikankendala dalam komunikasi yang terjadi pada bidang akademik antara bagian sekolah dan walisiswa dengan membangun sistem terstruktur menggunakan media website dan aplikasi MySQLdigunakan untuk menampung data secara keseluruhan. Sedangkan dalam pengembangansistem yang digunakan adalah SDLC, dimana metode ini sebagai alat bantu pengembangansistem pada sekolah SDN 053957 Sidomulyo.
Sistem Pendukung Keputusan Untuk Memilih Jurusan Pada SMK Swasta Swakarya Salapian Menggunakan Metode Promethee Riota, Oki Angga; Sembiring, Jakaria; Wijaya, Vera
Educativo: Jurnal Pendidikan Vol 1 No 2 (2022): Jurnal Teknik, Komputer, Agroteknologi dan Sains (Marostek)
Publisher : PT. Marosk Zada Cemerlang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (376.607 KB) | DOI: 10.56248/marostek.v1i2.40

Abstract

SMK Swasta Swakarya Salapian merupakan salah satu sekolah di Kota Langkat setiap tahun melaksanakan pendaftaran siswa baru dan penempatan jurusan bagi calon siswa. Penempatan jurusan berguna bagi siswa agar dapat mengikuti belajar sesuai minat dan kemampuan siswa sehingga mampu melanjutkan pendidikan yang lebih tinggi. Proses penempatan siswa sesuai jurusan di SMK Swasta Swakarya Salapian masih terdapat kelemahan lambannya penempatan jurusan dan hasil penempatan yang belum akurat. Alasan subjektifitas dan kurang relevannya kriteria penempatan siswa pada masing-masing jurusan. Agar permasalahan penempatan jurusan di SMK Swasta Swakarya Salapian dapat di atas maka di rancang sistem pendukung keputusan guna mempermudah pihak sekolah untuk menempatkan siswa di jurusan yang sesuai dengan kemampuan dan minat calon siswa. Metode penelitian yang digunakan adalah Promethee. Kriteria yang digunakan dalam penempatan siswa di jurusan adalah Nilai Bahasa Inggris, Matematika, IPA, IPS dan TIK semester genap kelas IX. Penerapan sistem pendukung keputusan yang di rancang dapat membantu pihak sekolah untuk menempatkan calon siswa baru pada jurusan yang sesuai berdasarkan perhitungan menggunakan metode Promethee di SMK Swasta Swakarya Salapian.