Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

Analisis Media Berbasis Web E-Learning pada Pembelajaran Tematik di Madrasah Ibtidaiyah pada Masa Pandemic Covid 19 Muzayanati, Apriliyanti; Prastowo, Andi; Triwulandari, Rohmi
Jurnal Basicedu Vol. 6 No. 2 (2022)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v6i2.2290

Abstract

Sebelum adanya covid 19 pembelajaran dilakukan secara tatap muka. Akan tetapi pada masa pandemi pembelajaran dialihkan dengan system daring atau belajar dirumah. Maka sekolah mengalihkan pembelajaran dengan menggunakan teknologi agar pembelajaran dapat berjalan dan di terima dengan baik oleh siswa. Dengan demikian sekolah menggunakan media Web E-learning. Media Pembelajaran adalah suatu media yang digunakan sebagai penyampaian informasi dan pesan. Apalagi pada masa pandemi seperti ini media pembelajaran yang berbasis teknologi sangat diperlukan. Metode yang digunakan peneliti adalah metode kualitatif studi kasus. Penelitian ini dilaksanakan di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Kota Madiun.  Adapun hasil dari penelitian bahwa Web E-learning ini dapat diakses apabila memiliki ID dan Password. Didalam E-learning madrasah terdapat berbagai fitur untuk mempermudah dalam pengaplikasian pembelajaran. Misalnya membuat kelas online, tempat untuk upload bahan ajar, dan penilaian pembelajaran siswa (CBT). Adapun kelebihan dan kekurangan media E-learning. Untuk kelebihan mempermudah guru dalam menyamapikan pembelajaran, efektif digunakan pada masa pandemi, membuat pembelajaran menjadi menyenagkan. untuk kekurangan error jika internet tidak stabil, pada fitur tertentu media E-learning ini tidak berfungsi dengan baik misalnya pada CBT di esseyan singkat. Tidak semua anak dapat menggunakan aplikasi tersebut maka membutuhkan pendampingan.
Analisis Media Berbasis Web E-Learning pada Pembelajaran Tematik di Madrasah Ibtidaiyah pada Masa Pandemic Covid 19 Muzayanati, Apriliyanti; Prastowo, Andi; Triwulandari, Rohmi
Jurnal Basicedu Vol. 6 No. 2 (2022)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v6i2.2290

Abstract

Sebelum adanya covid 19 pembelajaran dilakukan secara tatap muka. Akan tetapi pada masa pandemi pembelajaran dialihkan dengan system daring atau belajar dirumah. Maka sekolah mengalihkan pembelajaran dengan menggunakan teknologi agar pembelajaran dapat berjalan dan di terima dengan baik oleh siswa. Dengan demikian sekolah menggunakan media Web E-learning. Media Pembelajaran adalah suatu media yang digunakan sebagai penyampaian informasi dan pesan. Apalagi pada masa pandemi seperti ini media pembelajaran yang berbasis teknologi sangat diperlukan. Metode yang digunakan peneliti adalah metode kualitatif studi kasus. Penelitian ini dilaksanakan di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Kota Madiun.  Adapun hasil dari penelitian bahwa Web E-learning ini dapat diakses apabila memiliki ID dan Password. Didalam E-learning madrasah terdapat berbagai fitur untuk mempermudah dalam pengaplikasian pembelajaran. Misalnya membuat kelas online, tempat untuk upload bahan ajar, dan penilaian pembelajaran siswa (CBT). Adapun kelebihan dan kekurangan media E-learning. Untuk kelebihan mempermudah guru dalam menyamapikan pembelajaran, efektif digunakan pada masa pandemi, membuat pembelajaran menjadi menyenagkan. untuk kekurangan error jika internet tidak stabil, pada fitur tertentu media E-learning ini tidak berfungsi dengan baik misalnya pada CBT di esseyan singkat. Tidak semua anak dapat menggunakan aplikasi tersebut maka membutuhkan pendampingan.
Pop-up book media integrated Islamic values and Pancasila to foster motivation and care Muzayanati, Apriliyanti; Nugraheni, Aninditya Sri
Jurnal Kependidikan: Penelitian Inovasi Pembelajaran Vol 7, No 2 (2023)
Publisher : Directorate of Research and Community ServiceUniversitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/jk.v7i2.59503

Abstract

This study aims to motivate students in learning and instill an attitude of environmental care integrated with Islamic values and Pancasila. The research and Development (R&D) method used the ADDIE model, a type of research method pre-experimental design (nondesign) one group pretest-postest with non-parametric. The subjects of the study were 21 fourth grade students of MIN 4 Madiun. Data collection techniques consisted of observations, interviews, documentation, and questionnaires. The data then analyzed quantitatively. The results shows that first, a product has been produced with an ADDIE development model in the form of a Pop-up book Media integrated with Islam and Pancasila values. Second, eligibility results have been obtained from several experts, including material experts, got an average of 95.5%, and language validation scores obtained 88.6%.  Media validation received a score of 95.4%, teacher response 88.3%, and student response to media got a score of 95.8%. So it can be concluded that this Pop-up book media is worth using. Third, there is a positive influence on students after using Pop-up book media.
The Effect of the Mentimeter Application-Based PBL Model on Student Learning Interests in Science Learning Courses Integrated with Religious Values Nurhasnawati, Nurhasnawati; Muzayanati, Apriliyanti; Ichsan, Ichsan
Jurnal Penelitian Pendidikan IPA Vol 9 No 6 (2023): June
Publisher : Postgraduate, University of Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jppipa.v9i6.3569

Abstract

Learning is a process in which there are various elements and components. The purpose of all of that is for students to know, be skilled and become better. Moreover, learning is done online, student interest in learning is rather low because the delivery can only be discussed, so researchers use models and media to increase student interest. the purpose of this study was to determine student interest before and after receiving treatment. The method used is quantitative in the form of a quantitative method. Pre-experimental design is a design that includes only one group or class given pre- and post-test research subjects of 35 students. As for the results of the study, the normality test indicates that the data is normally distributed, that the probability value > of 0.05 then Ho is accepted in the sense that the above data is normally distributed. In addition to the normality test, there is also a homogeneity test in which the results of the test show that the data is homogeneous. that the value of sig. > 0.05, which is the sig. value of the data above 0.091, it can be said that the variances of two or more groups have the same data population. After the normality and homogeneity tests, the researcher analyzed the data using the Paired sample t-test and found that the sig. (2-tailed) is 0.000 less than 0.05, it can be concluded that there is a difference between not using the minute-meter-based PBL model and using the minute-meter-based PBL model