Sinatra, Talita Clarissa
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Diagnosis dan Manajemen Jangka Panjang Asma pada Balita Sinatra, Talita Clarissa
Cermin Dunia Kedokteran Vol 46, No 10 (2019): Farmasi
Publisher : PT. Kalbe Farma Tbk.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1145.851 KB) | DOI: 10.55175/cdk.v46i10.430

Abstract

Asma merupakan penyakit kronis yang paling umum pada anak. Diagnosis asma pada balita sebagian besar dinilai lewat gejala klinis, serta riwayat keluarga dan pemeriksaan fisik. Pemberian beta 2 agonis kerja singkat per inhalasi harus dimulai pada setiap balita dengan episode mengi, meskipun diagnosis asma belum ditegakkan. Uji terapi pengendali asma diberikan pada balita dengan gejala klinis mengarah ke asma dan gejala saluran napas tidak terkontrol dan atau episode mengi yang sangat sering atau berat.Asthma is the most common chronic disease of childhood. A diagnosis of asthma in young children is based largely on symptom patterns combined with a careful clinical assessment of family history and physical findings. Wheezing episodes in young children should be treated initially with inhaled short-acting beta2-agonists. A trial of controller therapy should be given if the symptom pattern suggests asthma and respiratory symptoms are uncontrolled and/or wheezing episodes are frequent or severe. Â