Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Diplomasi Korea Selatan Sebagai Negara Donor Untuk Indonesia di Tengah Pandemi COVID-19 Yunanda, Annisa Rizka
Proceeding Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Graduate Conference Vol. 1 No. 1 (2020): Armoring the Youth to Contribute to the SDGs
Publisher : Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (221.313 KB)

Abstract

COVID-19 adalah salah satu pandemi global yang sekarang sedang dialami oleh banyak negara. Dikarenakan COVID19 merupakan pandemi global banyak negara yang saling memberikan bantuan kepada negara lain. Dari mereka memberikan bantuan kepada setiap negara, negara-negara pendonor memiliki tujuan yang ingin mereka capai. Jurnal ini bertujuan untuk meberikan bahan literatur untuk dibaca dan menjadi referensi dalam penelitian. Untuk menjawab rumusan masalah maka jurnal ini menggunakan teori diplomasi ekonomi dan menggunakan konsep kepentingan nasional. Dengan menggunakan metode kualitatif yaitu pengumpulan data secara online research, jurnal, buku, berita, dan juga melalui website yang falid. Penulis bermaksud menganalisis isu yang sedang terjadi dan hasil dari penelitan