Diputra, GN Oka
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) DALAM UPAYA UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA Diputra, GN Oka; Rusmini, Anak Agung Kompiang; Sutanaya, Ida Bagus Anom
Suluh Pendidikan : Jurnal Ilmu-Ilmu Pendidikan Vol 19 No 2 (2021): SULUH PENDIDIKAN : Jurnal Ilmu-Ilmu Pendidikan
Publisher : IKIP SARASWATI TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (478.789 KB) | DOI: 10.46444/suluh-pendidikan.v19i2.352

Abstract

Penelitian dilaksanakan di kelas VIIK SMP Negeri 1 Tabanan dengan subjek penelitian sebanyak 40 siswa. Adapun data yang dikumpulkan adalah data aktivitas belajar siswa, data prestasi belajar siswa. Data aktivitas siswa didapat dari proses pembelajaran di kelas, sedangkan data prestasi belajar siswa dikumpulkan dengan metode test untuk masing-masing siklus. Hasil analisis data penelitian menunjukkan bahwa rata-rata aktivitas belajar siswa meningkat dari 2,29 pada siklus I menjadi 3,26 pada siklus II, terdapat peningkatan sebesar 0,97 atau 42,36%, sementara analisis data prestasi belajar siswa meningkat dari 75,25 pada siklus I, menjadi 86,00 pada siklus II dengan persentase peningkatan 10,75 atau 14,29%. Hasil penelitian menunjukkaan bahwa penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Divisions (STAD) dapat meningkatkan aktivitas dan prestasi belajar matematika siswa kelas VII K SMP Negeri 1 Tabanan Tahun Pelajaran 2019/2020