Rara, Milenia
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH KURIKULUM 2013 PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA DI MASA PANDEMI: Milenia Rara Limbong, Yulita Pudi Rara, Milenia
Integral (Jurnal Penelitian Pendidikan Matematika) Vol. 4 No. 1 (2021): November 2021
Publisher : Program Studi Pendidikan Matematika, Universitas Pancasakti Tegal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24905/jppm.v4i1.71

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana keterlaksanaannya kurikulum yang diterapkan di sekolah, bagaimana aktivitas guru dalam mempersiapkan pembelajaran, dan bagaimana respon siswa terhadap pembelajaran matematika.Sebagai calon guru diperlukan pengetahuan serta pemahaman tentang pembelajaran di dalam kelas, baik itu model pembelajaran maupun strategi pembelajaran.Untuk menjadi guru yang kreatif,professional dan menyenangkan dituntut memiliki kemampuan mengembangkan dan memiliki metode pembelajaran yang efektif serta tidak kalah pentingnya juga guru harus mampu mengelola kelas sedemikian rupa sehingga pembelajaran berlangsung secara aktif, inovatif dan menyenangkan.Para mahasiswa sebagai calon guru dituntut memiliki kemampuan tersebut dan tidak hanya memiliki kemampuan intelektual namun karakter guru perlu dibentuk. Pengalaman belajar merupakan hal yang sangat penting untuk mengasah kemampuan, untuk pengalaman itu kita dapat melihat langsung hal-hal yang terjadi dilapangan. Observasi merupakan suatu kegiatan yang sangat penting dalam mengetahui hal-hal yang terjadi di lapangan dan dapat dijadikan sebagai sebuah pembelajaran.