Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : ProBisnis : Jurnal Manajemen

Konsep Pemasaran UMKM Berbasis Digital dan Non Digital Dalam Perspektif Syariah Atasoge, Immawan Azhar Ben; Putri, Fani Monada Essa
ProBisnis : Jurnal Manajemen Vol. 15 No. 5 (2024): October: Management Science
Publisher : Lembaga Riset, Publikasi dan Konsultasi JONHARIONO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Maraknya tren belanja online menjadi fenomena baru di kalangan Masyarakat. Teknologi yang berkembang telah mengeser pola kegiatan ekonomi pada sektor Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). Tujuan penelitian ini untuk mengetahui konsep pemasaran UMKM dalam perspektif syariah. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif, jenis penelitian Field Research (Lapangan). Hasil penelitian menunjukkan bahwa UMKM yang berbasis digital maupun non digital selama transaksinya memenuhi prinsip- prinsip syariah dan tidak melanggar nila inilai keislaman maka diperbolehkan. UMKM yang ada di Metro baik itu yang basisnya digital maupun non digital sudah menapkan strategi pemasaran yakni : Produk, Place, Price, Promotion.