This Author published in this journals
All Journal PRIVATE LAW
Wayan Arditaningrum
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERGESERAN PRINSIP PENDANAAN USAHA KECIL MENENGAH PADA PERUSAHAAN MODAL VENTURA DAN PERBANKAN SYARIAH (STUDI DI PT.SARANA SURAKARTA VENTURA DAN BANK SYARIAH MANDIRI KCP URIP SUMOHARJO) Ayu S, Ananda Fitki; Kumalasari, Dhinda Ratih; Arditaningrum, Wayan
PRIVATE LAW Vol 2, No 1 (2013)
Publisher : Fakultas Hukum UNS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dari penelitian  ini adalah untuk mengetahui prosedur dalam pendanaan UKM pada PerusahaanModal Ventura dan Perbankan Syariah yang dalam hal ini adalah PT. Sarana Surakarta Ventura dan BankSyariah Mandiri. Pada dasarnya prosedur yang digunakan dalam pendanaan UKM baik pada PT.SSVmaupun Bank Mandiri Syariah adalah sama yang membedakan hanyalah tingkat besarnya dana yangtersedia. Selain itu, penelitian ini juga bertujuan  untuk mengetahui sejauh mana efektifitas dari lembagakeuangan tersebut didalam masyarakat dan penerapannya di lapangan. Dimana efektifitas dari lembagakeuangan tersebut dipengaruhi oleh beberapa faktor. Sedangkan penerapan di lapangan  pada BankSyariah Mandiri tidaklah jauh berbeda dengan yang sebagaimana diatur dalam peraturan perundang-undanngan, hanya saja pada PT.SSV terdapat beberapa pergeseran prinsip.Berdasarkan hasil penelitian dilapangan, dapat diketahui bahwa tidak ditemukan pergeseran prinsipyang mendasar terhadap pelaksanaan pendanaan UKM pada Bank Syariah Mandiri. Justru sebaliknya,pergeseran prinsip pendanaan UKM terjadi pada PT. SSV. Pergeseran tersebut nampak pada keharusanakan adanya jaminan dan dihapuskannya prinsip bagi hasil. Hal tersebut terjadi dikarenakan keadaan daniklim usaha di Indonesia yang dianggap kurang profit oriented, sehingga dengan sistem tanpa jaminan danprinsip  bagi hasil dirasa kurang cocok untuk diterapkan pada jenis usaha yang berkembang di Indonesia