Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Simple Additive Weighting Untuk Seleksi Calon Kepala SMA Ade Johar Maturidi
TEMATIK Vol 8 No 2 (2021): Tematik : Jurnal Teknologi Informasi Komunikasi (e-Journal) - Desember 2021
Publisher : LPPM POLITEKNIK LP3I BANDUNG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38204/tematik.v8i2.809

Abstract

Sistem Pendukung Keputusan (SPK) perangkingan seleksi calon kepala sekolah untuk mendapatkan pelatihan pengelolaan sekolah dan mendapatkan jabatan sebagai kepala sekolah dengan metode Simple Additive Weighting Method (SAW). Kriteria-kriteria penilaian yang digunakan disesuaikan dengan ketentuan yang sudah ditetapkan oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Cirebon. Kriteria yang digunakan dalam penilaian ada 3 yaitu kriteria administrasi, kriteria ujikopetensi, dan aseptabilitas. Masing-masing kriteria memiliki subkriteria. Penilaian terhadap beberapa alternatif didasarkan atas nilai masing-masing subkriteria yang diperoleh dari data yang ada di Dinas Pendidikan Kabupaten Cirebon. Proses perhitungan yang dilakukan untuk mendapatkan nilai rangking setiap calon kepala sekolah ada 4 yaitu menghitung nilai perbaikan bobot awal, menghitung nilai preferensi untuk alternatif Ai (vektor S), menghitung preferensi relatif dari setiap alternative (vektor V) dan menghitung nilai rangking calon kepala sekolah dengan mengalikan vektor V yang telah dihitung dengan prosentase masing masing kriteria. Nilai rangking yang dihasilkan menjadi rekomendasi Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Cirebon untuk menentukan peserta pelatihan dan penerima jabatan kepala sekolah
Penerapan Metode Rapid Application Development (RAD) pada Sistem E-Career Politeknik LP3I Kampus Cirebon Berbasis Aplikasi (Startup) Aris Riyanto; Ade Johar Maturidi; Khair, Rizaldy
The Indonesian Journal of Computer Science Vol. 13 No. 6 (2024): The Indonesian Journal of Computer Science (IJCS)
Publisher : AI Society & STMIK Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33022/ijcs.v13i6.4450

Abstract

In today's digital era, the Rapid Application Development (RAD) method has shown great potential across various sectors, including education and career development. However, its application in electronic career systems, or E-Careers, remains relatively uncommon. This creates an urgency to conduct research on how the Rapid Application Development (RAD) method can be applied in E-Career systems to enhance efficiency, transparency, and security in the career search process for students. This study aims to apply the Rapid Application Development (RAD) method in the development of a mobile-based E-Career system at Politeknik LP3I Cirebon Campus. One sector that can benefit from the Rapid Application Development (RAD) method is the electronic career system or E-Career. This system aims to facilitate career searches for students in a more efficient and transparent manner. However, a challenge in implementing this system is ensuring that the data shared between different parties is secure and unalterable. The primary goal is to create a system that is not only efficient but also secure and transparent. Thus, students can search for careers more efficiently and transparently, while companies can more easily find the right candidates. Additionally, this research also aims to identify and address challenges in integrating the Rapid Application Development (RAD) method with mobile applications.