This Author published in this journals
All Journal VISIKES
Sri Sunaryati Malin
Universitas Dian Nuswantoro

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EFEKTIFITAS MEDIA KOMUNIKASI TERHADAP KEBERHASILAN SOSIALISASI PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL (JKN) Respati Wulandari; Sri Sunaryati Malin
VISIKES: Jurnal Kesehatan Masyarakat Vol 14, No 2 (2015): VISIKES
Publisher : Dian Nuswantoro Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (165.703 KB) | DOI: 10.33633/visikes.v14i2.1202

Abstract

Keberhasilan komunikasi dalam sosialisasi Jaminan Kesehatan Nasional dipengaruhi olehpemanfaatan media komunikasi yang digunakan. Tujuan dari penelitian ini adalah untukmengetahui karena media komunikasi yang efektif pada sosialisasi Jaminan KesehatanNasional di kota Semarang..Desain penelitian ini adalah observasional dengan study cross-sectional. Lokasi penelitiandi 4 wilayah di kota Semarang, dengan metode pengambilan data secara cluster randomsampling. Jumlah sampel sebanyak 100 responden, pengolahan data menggunakanmultivariat analysis antara variabel advertensi dan publikasi terhadap variabel keterserapaninformasi, dengan menggunakan software SPSS 20.Penelitian ini menunjukkan bahwa advertensi, publikasi berpengaruh terhadap keterserapaninformasi dengan nilai signifikansi masing masing p=0,058 dan p=0,002 confidence level90%. Advertensi serta publikasi menunjukkan hasil yang tidak signifikan terhadap perubahan perilaku. Sedangkan keterserapan informasi menunjukkan hasil yang signifikan terhadapperubahan perilaku (p=0.000; confidence level of 95%).Kata kunci: media komunikasi, keberhasilan sosialisasi, Jaminan Kesehatan Nasional.