Helly Apriyanti
IKIP PGRI Jember

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMAHAMAN ORANG TUA TERHADAP PENTINGNYA PENDIDIKAN ANAK USIA DINI Helly Apriyanti
Education Journal : Journal Educational Research and Development Vol 3 No 1 (2019)
Publisher : IKIP PGRI Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (294.322 KB) | DOI: 10.31537/ej.v3i1.137

Abstract

Pendidikan anak usia dini tentunya tidak bisa diabaikan dari peran orang tua. Orang tua tentunya harus memahami akan pentingnya pendidikan bagi anak usia dini. Hal ini dimaksudkan agar pembentukan karakter bagi anak sudah ditanamkan sejak dini. Tujuan diadakannya penelitian deskriptif ini mengetahui sejauh mana orang tua memahami akan pentingnya pendidikan anak usia dini. Penelitian ini dilaksanakan di Desa Wancimekar Kecamatan Kotabaru Kabupaten Karawang, dengan populasi warga kampung Kalioyod dan sampelnya dilakukan dengan simple random sampling. Hasil analisis data yang sudah diolah menyimpulkan bahwa 78% orang tua memahami tentang sangat pentingnya pendidikan anak usia dini, sehingga dapat disimpulkan bahwa orang tua sudah paham akan pentingnya pendidikan anak usia dini.