Bambang Budiharto
SMP Negeri 1 Ajung

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peningkatan Hasil Belajar IPS Melalui Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) pada Siswa Kelas VIII-A SMP Negeri 1 Ajung Bambang Budiharto
Education Journal : Journal Educational Research and Development Vol 5 No 1 (2021)
Publisher : IKIP PGRI Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31537/ej.v5i1.424

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan hasil belajar IPS siswa dengan menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Metode yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang terdiri dari dua siklus. Setiap siklus terdiri dari 2 pertemuan. Instrumen yang dipakai adalah lembar observasi, dan tes hasil belajar (pos test). Temuan hasil penelitian ini menunjukkan terjadinya peningkatan hasil belajar IPS VIIIA SMPN 1 Ajung, ini terlihat dalam rangkaian siklus I dan siklus II. Pada Siklus I nilai rata-rata 71,09, nilai terendah 50 dan nilai tertinggi adalah 80.dari 32 siswa yang mengikuti tes siklus I, Terdapat siswa mencapai nilai KKM 19 siswa dan 13 siswa belum mencapai nilai KKM, dengan presentase ketuntasan 59,4%. Pada siklus II nilai rata-rata sebesar 81,6, nilai terendah 65, nilai tertinggi 95. mengalami peningkatan yang menunjukkan 29 siswa telah mencapai nilai KKM, dan 3 siswa belum mencapai nilai KKM, dengan presentase ketuntasan 90,6%. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa terdapat peningkatan hasil belajar IPS melalui model pembelajaran Problem Based Learning (PBL)