Abstrak - Penelitian ini bertujuan unutk mengidentifikasi pengaruh variabel-variabel dari sektor bisnis asuransi terhadap produk domestik bruto di Indonesia periode 2008 - 2013. Variabel-variabel yang digunakan adalah Premi asuransi (PREMI), Investasi asuransi (INVESTASI) dan Produk Domestik Bruto (PDB). Pendekatan kuantitatif digunakan dengan metode data time series.Pengujian model menggunakan software eviews 6.0 dengan menggunakan uji F-statistik, uji t-statistik, uji R-squared dan uji asumsi klasik. Penelitian ini menemukan bahwa secara bersama-sama, semua variabel independen berpengaruh terhadap variabel dependen. Berdasarkan hasil uji t-statistik hasil penelitian ini menunjukkan bahwa premi asuransi (PREMI) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) secara statistik dan investasi asuransi (INVESTASI) berpengaruh positif dan signifikan terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) secara statistik. Kata kunci: Asuransi, Investasi, Produk Domestik Bruto. Abstract - This study aimed to identify the effect of variables from the insurance business sector to gross domestic product in Indonesia the period 2008 - 2013. The variables used are insurance premium (PREMIUM), insurance Investments (INVESTMENTS) and Gross Domestic Product (GDP). A quantitative approach used by the method of data time series.Pengujian model using software eviews 6.0 by using F-statistics, t-test statistics, the R-squared test and classical assumption. This study found that together, all the independent variables affect the dependent variable. Based on the test results of the t-statistic results of this study indicate that the insurance premium (PREMIUM) positive and significant impact on the Gross Domestic Product (GDP) is statistically and investment insurance (INVESTMENTS) positive and significant impact on the Gross Domestic Product (GDP) statistically. Keywords: Insurance, Investment, Gross Domestic Product