Kurniati Laila
SLB C Pembina Malang

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Peranan Eksplorasi Pustaka untuk Meningkatkan Ketrampilan Menulis Pada Siswa Tunarungu Kelas XI SLB Pembina Tingkat Nasional Bagian C Malang Kurniati Laila
SPEED Journal : Journal of Special Education Vol 4 No 2 (2021): SPEED: JOURNAL OF SPECIAL EDUCATION
Publisher : Program Studi Pendidikan Luar Biasa IKIP PGRI Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31537/speed.v4i2.405

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui ada atau tidaknya peranan eksplorasi pustaka dalam peningkatkan ketrampilan menulis pada siswa Tunarungu khususnya kelas XI Tunarungu di SLB Pembina Tingkat Nasional Bagian C Malang. Tunarungu adalah seseorang yang mengalami gangguan pada organ pendengarannya sehingga mengakibatkan ketidakmampuan mendengar. Hambatan Pendengaran siswa tersebut berdampak pada keterampilan menulis. Salah satu untuk menunjang keterampilan menulis siswa melalui peranan Eksplorasi pustaka. Eksplorasi pustaka sebagai wadah pengembangan bidang kebahasaan dan kesastraan. Penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas yang terdiri dari 2 siklus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kategori A mengalami kenaikan jumlah siswa sebanyak 1 siswa dan mengalami kenaikan prosentasi sebesar 4%. Kategori B mengalami kenaikan jumlah siswa sebanyak 3 siswa dan mengalami kenaikan prosentasi sebesar 50%. Kategori C tetap, dengan jumlah siswa sebanyak 2 siswa dengan prosentasi sebesar 33%. Kategori D mengalami penurunan jumlah siswa sebanyak 1 siswa dan mengalami penurunan prosentasi sebesar 17%. Kategori E mengalami penurunan jumlah siswa sebanyak 1 siswa dan mengalami penurunan prosentasi sebesar 17%. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat Peranan Eksplorasi Pustaka dalam meningkatkan ketrampilan menulis pada siswa Tunarungu kelas XI SLB Pembina Tingkat Nasional Bagian C Malang
Peranan Eksplorasi Pustaka untuk Meningkatkan Ketrampilan Menulis Pada Siswa Tunarungu Kelas XI SLB Pembina Tingkat Nasional Bagian C Malang Kurniati Laila
SPEED Journal : Journal of Special Education Vol. 4 No. 2 (2021): SPEED: JOURNAL OF SPECIAL EDUCATION
Publisher : Program Studi Pendidikan Luar Biasa Universitas PGRI Argopuro Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31537/speed.v4i2.405

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui ada atau tidaknya peranan eksplorasi pustaka dalam peningkatkan ketrampilan menulis pada siswa Tunarungu khususnya kelas XI Tunarungu di SLB Pembina Tingkat Nasional Bagian C Malang. Tunarungu adalah seseorang yang mengalami gangguan pada organ pendengarannya sehingga mengakibatkan ketidakmampuan mendengar. Hambatan Pendengaran siswa tersebut berdampak pada keterampilan menulis. Salah satu untuk menunjang keterampilan menulis siswa melalui peranan Eksplorasi pustaka. Eksplorasi pustaka sebagai wadah pengembangan bidang kebahasaan dan kesastraan. Penelitian ini menggunakan Penelitian Tindakan Kelas yang terdiri dari 2 siklus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kategori A mengalami kenaikan jumlah siswa sebanyak 1 siswa dan mengalami kenaikan prosentasi sebesar 4%. Kategori B mengalami kenaikan jumlah siswa sebanyak 3 siswa dan mengalami kenaikan prosentasi sebesar 50%. Kategori C tetap, dengan jumlah siswa sebanyak 2 siswa dengan prosentasi sebesar 33%. Kategori D mengalami penurunan jumlah siswa sebanyak 1 siswa dan mengalami penurunan prosentasi sebesar 17%. Kategori E mengalami penurunan jumlah siswa sebanyak 1 siswa dan mengalami penurunan prosentasi sebesar 17%. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat Peranan Eksplorasi Pustaka dalam meningkatkan ketrampilan menulis pada siswa Tunarungu kelas XI SLB Pembina Tingkat Nasional Bagian C Malang