Dina Dewi Anggraini
Poltekkes Kemenkes Semarang

Published : 4 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal SMART Kebidanan

Pengaruh“VISIP - HB” Terhadap Perubahan Pengetahuan dan Sikap Pencegahan Hepatitis B Wanita Pra Konsepsi Anjar Astuti; Dina Dewi Anggraini
Jurnal SMART Kebidanan Vol 8, No 1 (2021): JUNI 2021
Publisher : Universitas Karya Husada Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34310/sjkb.v8i1.439

Abstract

Indonesia menjadi negara dengan penderita Hepatitis B ketiga terbanyak di dunia, sebanyak 28 juta penderita. Penyakit Hepatitis B dapat menyerang semua umur, tidak terkecuali ibu hamil. Jika janin terinfeksi virus hepatitis B dapat mengakibatkan bayi prematur, BBLR, kelainan anatomi dan fungsi tubuh bayi. Salah satu faktor penyebab tingginya kejadian hepatitis B adalah rendahnya pengetahuan dan kesadaran masyarakat terhadap penyakit tersebut. video animasi merupakan salah satu media yang dapat digunakan untuk meningkatkan pengetahuan kepada masyarakat tentang hepatitis B dan mempunyai banyak kelebihan dibandingkan dengan media lain. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh “VISIP - HB” terhadap perubahan pengetahuan dan sikap pencegahan Hepatitis B wanita pra konsepsi. Penelitian ini menggunakan desain quasi experimental research dengan sampel 50 wanita pra konsepsi. Analisis bivariate dengan independent t-test. Hasil menunjukkan ada perbedaan pengetahuan wanita pra konsepsi tentang pencegahan hepatitis B pada kehamilan pada kelompok kontrol dan kelompok perlakuan dengan nilai p 0,000. Ada perbedaan sikap wanita pra konsepsi tentang pencegahan hepatitis B saat hamil pada kelompok kontrol dan kelompok perlakuan dengan nilai p 0,000. Ada pengaruh “VISIP - HB” terhadap perubahan pengetahuan dan sikap wanita pra konsepsi dalam mencegah hepatitis B saat hamil. Kata kunci: pengetahuan; sikap; video; wanita pra konsepsi The Effect of "VISIP - HB" on Knowledge and Attitude Changes of Hepatitis B Prevention in Pre-Conception Women ABSTRACTIndonesia is the country with the third most hepatitis B sufferers in the world, with 28 million sufferers. Hepatitis B disease can attack all age level, including pregnant women. If the fetus is infected with the hepatitis B virus, it can cause premature babies, low birth weight babies, anatomical and baby body functions abnormalities. One of the factors causing the high incidence of hepatitis B is the lack of knowledge and public awareness of the disease. Animated video is one of the media that can be used to increase knowledge to the public about hepatitis B and has many advantages compared to other media. The purpose of this study was to analyze the effect of "VISIP - HB" on knowledge and attitudes changes of prevention of Hepatitis B in pre-conception women. This study used a quasi-experimental research design with a sample of 50 pre-conception women. Bivariate analysis test used independent t-test. The results showed that there was a difference in the knowledge of pre-conception women about preventing hepatitis B in pregnancy in the control group and the treatment group with a p value of 0.000. There were differences in the attitudes of pre-conception women about preventing hepatitis B during pregnancy in the control group and the treatment group with a p value of 0.000. There is an effect of "VISIP - HB" on changes in knowledge and attitudes of pre-conception women in preventing hepatitis B during pregnancy.  Keywords: knowledge; attitude; videos; pre-conception woman