Martina Martina
Fakultas Ekonomi, Universitas Tamansiswa

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

AUDIT OPERASIONAL TERHADAP PROSES PRODUKSI PADA PT WKB WILAYAH PENJUALAN II Martina Martina; Rizki Febriani
KOLEGIAL Vol 1 No 1 (2013)
Publisher : STIE DWI SAKTI BATURAJA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (447.139 KB)

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan audit operasional terhadap proses produksi pada PT WKB Wilayah Penjualan II. Penelitian ini dilakukan pada proses produksi di PT WKB adalah data sekunder dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara dan dokumentasi serta menggunakan analisis data dan teknik analisis kualitatif. Hasil dari pemeriksaan operasional menyatakan bahwa prosedur proses produksi yang dilaksanakan oleh PT. WKB yaitu tugas, wewenang dan tanggungjawab telah sesuai dengan peraturan yang ditetapkan berdasarkan job description, dan pelaksanaan audit operasional telah dilakukan secara memadai di PT. WKB. Pelaksanaan proses produksi telah berjalan secara efektif sesuai dengan standar ISO 9001:2008, di bagian dokumen-dokumen administrasi terdapat kelalaian/kekurangan.