Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI ANGKA KEJADIAN KANKER SERVIK DI RSUD MARGONO SOEKARJO PURWOKERTO Susilo Rini; Fauziah Hanum N.A
Viva Medika Vol 9 No 2 (2016)
Publisher : Universitas Harapan Bangsa Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (274.16 KB) | DOI: 10.35960/vm.v9i2.128

Abstract

Cervical cancer is the growth of a group of abnormal cells in the cervix (mouth of the womb).According to WHO (2015), an estimated 9 million people who died of cancer. Cervical cancer fromdeveloping countries amounted to 1.064 million cases, incidence rates in developing countries arestill relatively high (MOH 2010). Central Java province in 2012 as many as 2,259 cases (19.92%)of the total number of 11 341 cancer cases. The number of cases of reproductive disorders inpatienthospital treatment Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto in the year 2015 as many as 28 695cases with 757 cases of cervical cancer. Risk factors for cervical cancer include HPV infection, thenumber of sexual partners, sexual activity the first time, age, frequency of pregnancy, smoking, useof the pill kontrasepai, immune, race. The purpose of this study is to look at the factors associatedwith the incidence of cervical cancer. This research was conducted using the method of correlationanalysis. Bivariate analysis using person correlation analysis. The population is all cervical cancerpatients in RS Margono Soekarjo 2015. The sample is taken by quota sampling of 100 patients. Statistical test results, the age factor obtained P value of 0.001, the parity factor values obtainedSig. (2-tiled) of 0.539, and contraceptive history factor values obtained Sig. (2-tiled) amounted to0,064. Keywords: Factors, Cervical Cancer
PENURUNAN KELUHAN ATROFI UROGENITAL PASCA SENAM ERGONOMIS PADA WANITA PERIMENOPAUSE Susilo Rini; Fauziah Hanum N.A
PROSIDING SEMINAR NASIONAL & INTERNASIONAL 2016: PROSIDING KONTRIBUSI HASIL PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT DALAM PROGRAM SUSTAINABLE DEVE
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (188.649 KB)

Abstract

Keberhasilan Pembangunan Nasional, di bidang medis telah meningkatkan kualitas kesehatan penduduk Indonesia sehingga meningkatkan umur harapan hidup manusia. Hal ini berdampak pada meningkatnya jumlah wanita menopause yang berpotensi mengalami sindrom defisiensi estrogen (sindrom menopause), salah satunya adalah keluhan atrofi urogenetalia. Keluhan dapat dihilangkan dengan menggunakan latihan gerak tubuh salah satunya menggunakan senam ergonomis. Desain penelitian ini menggunakan Quasi-eksperiment, dengan rancangan penelitian nonequivalent control group design. Teknik sampling menggunakan purposive sampling dengan jumlah sampel paa kelompok eksperiment 23 dan kelompokkontrol 21. Instrument untuk menilai efek dari terapi senam ergonomis adalah lembar observasi. Uji statistik beda dua mean Paired T test dengan uji hipotesis dan tingkat kemaknaan 95% (alpha 0,05). Hasil penelitian penurunan keluhan atrofi urogenital pada kelompok eksperimen lebih besar 5,78 % atau 1.1 kali dibandingkan dengan kelompok kontrol. Terjadi penurunan keluhan atrofi urogenital pada ibu perimenopause sesudah diberikan senam ergonomis. Senam ergonomis apabila dilakukan secara konsisten dan kontinue, berpotensi memberikan manfaat yang sangat baik bagi kesehatan khususnya dalam masalah keluhan pada daerah otot panggul, sehingga mengurangi beberapa keluhan pada wanitapremonopause.Kata Kunci: Senam Ergonomik, Atrofi Urogenetalia, Perimenopause
Teknik Counter Pressure untuk Mengurangi Nyeri Persalinan Kala 1 Fase Aktif Avni Zaharoh; Fauziah Hanum N.A; Linda Yanti
Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2021: Prosiding Seminar Nasional Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (SNPPKM 2021)
Publisher : Universitas Harapan Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (45.42 KB)

Abstract

Penanganan nyeri dalam persalinan merupakan hal utama yang harus diperhatikan oleh pemberi asuhan. Metode non farmakologi yang dapat digunakan untuk menurunkan nyeri salah satunya adalah terapi counter pressure. Teknik counter pressure adalah pijatan yang dilakukan dengen memberikan tekanan yang terus-menerus selama kontraksi pada tulang sacrum pasien dengan pangkal atau kepalan tangan. Tekanan yang diberikan dalam Teknik ini dapat diberikan dalam Gerakan lurus atau lingkaran kecil. Tujuan pemberian teknik counter pressure adalah untuk mengurangi nyeri kontraksi dalam proses persalinan kala 1 fase aktif. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus yang merupakan metode untuk memahami individu yang dilakukan secara integratif dan komprehensif untuk menyelesaikan masalah yang dialami pasien. Penanganan nyeri yang telah diberikan pada ny. m menggunakan Teknik counter pressure ini dapat menurunkan rasa nyeri proses persalinan pada kala 1 fase aktif dengan skala nyeri pada angka 9 sebelum dilakukan terapi dan menurun ke angka 7 pada percobaan pertama dan Kembali turun menjadi 4 pada percobaan kedua selama 20 menit pada setiap pemberian terapi. Teknik counter pressure yang diberikan pada pasien bersalin ny. m dapat menurunkan nyeri. Manfaat sebagai sumber informasi untuk masyarakat ataupun tenaga Kesehatan dalam menangani nyeri punggung untuk meningkatkan rasa nyaman menggunakan Teknik counter pressure