Dewi Nurhasanah
Darussalam Institute for Islamic Studies

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

UPAYA MENINGKATKAN MINAT BELAJAR ANAK MELALUI MEDIA GAMBAR (Penelitian Tindakan Kelas di Kelompok A Raudhatul Athfal Daarul Hasanah Kecamatan Panjalu Kabupaten Ciamis) Dewi Nurhasanah; Fadlilah Aisyah Amini
Tarbiyat al-Aulad: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini Vol 3 No 1 (2018): Februari 2018
Publisher : Program Studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini, Fakultas Tarbiyah, Institut Agama Islam Darussalam (IAID) Ciamis Jawa Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (69.923 KB)

Abstract

Artikel ini mengungkapkan mengenai upaya meningkatkan minat belajar anak melalui media gambar. Adapun fokus penelitiannya meliputi: aspek perencanaan, pelaksanaan, dan peningkatan minat belajar siswa melalui media gambar. Metode penelitian yang digunakan yaitu penelitian tindakan kelas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) aspek perencanaan pembelajaran pada siklus I sebesar 74%, siklus II 83 % dan siklus III sebesar 96 %. 2) Sedangkan aspek pelaksanaan pembelajaran melalui media gambar pada siklus I mencapai 70 %, siklus II 80 %, dan siklus III mencapai 90 %. Aspek peningkatan minat belajar anak pada siklus I sebesar 74,52 %, pada siklus II menjadi 80,05 %, dan silus III mencapai 86,41 %.