Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS KUALITAS PELAYANAN JASA TOKO RITEL XYZ DENGAN METODE SERVQUAL DAN IPA Asep Subandi
JITMI (Jurnal Ilmiah Teknik dan Manajemen Industri) Vol 4, No 1 (2021): JITMI
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/jitmi.v4i2.y2021.p%p

Abstract

Toko XYZ adalah toko ritel yang menjual berbagai macam varian produk. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kepuasan pelanggan di toko XYZ. Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana persepsi pelanggan terhadap kualitas pelayanan yang dilakukan oleh toko ritel XYZ.  Penelitian ini menggunakan metode servqual, customer satisfaction index, dan importance performance analysis. Penelitian ini menggunakan kuesioner sebagai alat penelitian, dan hasil penelitian yang didapat bahwa pelanggan cukup puas dengan pelayanan toko dengan nilai customer satisfaction index sebesar 60%. Perbaikan yang harus diutamakan berdasarkan tingkat kepentingan pelanggan adalah atribut A3, yaitu keindahan atau estetika lingkungan toko.