Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS KELAYAKAN FINANSIAL PROYEK JALAN TOL MELALUI PENDEKATAN STOKASTIK muhammad Sarpan
Racic : Rab Construction Research Vol 5 No 1 (2020): Juni
Publisher : LPPM Universitas Abdurrab

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1503.165 KB) | DOI: 10.36341/racic.v5i1.1185

Abstract

ABSTRAK Ruas Jalan Tol Pekanbaru-Dumai seksi-1 termasuk percepatan pembangunan jalan tol Sumatera, penelitian ini melakukan analisis kelayakan finansial pada investasi jalan tol Pekanbaru-Dumai seksi-1 dengan konsesi single period, analisa pendekatan stokastik dengan bantuan sofware -at-risk versi 7.6.1 serta pendekatan deterministik sebagai pembanding, Investasi jalan tol Pekanbaru-Dumai seksi-1 sebesar Rp. 1.766.858.970.000 dengan proporsi ekuiti sebesar Rp.1.236.808.000.000 dan dept sebesar Rp. 530.050.970.000. Hasil perhitungan NPV dengan metode pendekatan deteriministik pada risiko rendah Rp. 100.247,04 juta, risiko sedang Rp. 99.492,09 juta, risko tinggi Rp. 97.280,99 juta, serta dengan pendekatan stokastik pada risiko rendah Rp. 574.617,27 juta, risko sedang Rp. 544.400,74 juta, risko tinggi Rp. 512.530,56 juta. Berdasarkan hasil analisis, maka proyek jalan tol Pekanbaru-Dumai seksi-1, layak secara finansial.