Nofianti Eka Permadi
Prodi Bimbingan dan Konseling Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Padang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MASALAH-MASALAH YANG DIHADAPI PESERTA DIDIK DALAM PERENCANAAN KARIR DAN IMPLIKASINYA TERHADAP PELAYANAN BIMBINGAN KARIR Nofianti Eka Permadi
Jurnal Penelitian Bimbingan dan Konseling Vol 1, No 2 (2016)
Publisher : Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (417.269 KB) | DOI: 10.30870/jpbk.v1i2.1871

Abstract

Perencanaan karir merupakan salah satu aspek dari tugas perkembangan karir yang harus dicapai oleh remaja. Realitas dilapangan peserta didik pada masa perkembangan remaja belum mampu merencanakan karir dan memiliki masalah terkait dengan karir dan pekerjaan. Tujuan penelitian adalah mendeskripsikan permasalahan-permasalahan yang dihadapi peserta didik dalam perencanaan karir dan implikasinya terhadap pelayanan bimbingan karir. Penelitian ini merupakan penelitian kuntitatif dengan format deskriptif, dengan populasi 254 peserta didik, serta sampel 152 peserta didik. Data penelitian dikumpulkan melalui angket. Hasil penelitian menunjukkan sebagian besar peserta didik mengalami permasalahan dalam perencanaan karir. Kata Kunci: Masalah, perencanaan karir