Octaviani Octaviani
Program Studi Kesehatan Masyarakat, Fakultas Ilmu Kesehatan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Determinan Perilaku Konsumsi Makanan Siap Saji (Fast Food) Pada Siswa di SMA Negeri X Jakarta Timur Tahun 2020 Samingan Samingan; Zalita Azwalika; Octaviani Octaviani
JURNAL BIDANG ILMU KESEHATAN Vol 11, No 2 (2021): Jurnal Bidang Ilmu Kesehatan
Publisher : Universitas Respati Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52643/jbik.v11i2.1829

Abstract

Makanan siap saji (fastfood) merupakan hidangan praktis dan gampang dalam pengolahannya dengan mengandung tinggi lemak, tinggi garam tetapi rendah serat. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan perilaku konsumsi makanan siap saji pada siswa di SMA Negeri X Jakarta Tahun 2019. Penelitian ini meggunakan metode penelitian kuantitatif dengan desain penelitian cross sectional dengan menggunakan instrumen penelitian berupa kuesioner. Total populasi dalam penelitian ini adalah 500 responden dan total sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 226 responden. Hasil dalam penelitian ini  adalah terdapat hubungan antara pengaruh teman sebaya (nilai p= 0,000), uang saku (nilai p=0,000) dan dukungan orang tua (nilai p= 0,027) dengan perilaku konsumsi makanan siap sa ji (fast food) pada siswa di SMA Negeri X Jakarta Tahun 2019.  Disimpulkan ada hubungan antara pengaruh teman sebaya, uang saku, dukungan orang tua dengan perilaku konsumsi makanan siap saji. Maka disarankan perlu dilakukan sosialisasi kepada orang tua siswa di sekolah untuk mengontrol uang saku dan selalu membawa bekal untuk siswa kesekolah, serta diadakan kegiatan penyuluhan kesehatan bagi siswa tentang mengkonsumsi makanan siap saji dan makanan yang sehat dengan gizi seimbang. Kata Kunci : Makanan siap saji, Perilaku, Siswa.