Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERUBAHAN UKURAN PUPIL PADA TINGKAT ATENSI Fadilla Zennifa; Keiji Iramina
Jurnal PPI Dunia Vol 4 No 2 (2021)
Publisher : OISAA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52162/jie.2021.004.02.1

Abstract

Atensi adalah suatu kondisi ketika seseorang berkonsentrasi pada tugas tertentu sambil mengabaikan informasi lainnya. Penelitian pada artikel ini mengusulkan penggunaan pupilometri untuk evaluasi tingkat atensi. Pupilometri didefinisikan sebagai pengukuran perubahan ukuran pupil. Dalam studi ini, tingkat atensi didasarkan atas laporan dari peserta (self assessment) dalam stimulasi yang berdurasi 10 detik. Melalui penelitian ini, didapatkan hasil bahwa ukuran pupil menunjukkan tidak ada perbedaan signifikan di permulaan 6 detik stimulasi (P=0.4776), P>0.05. Perbedaan signifikan terjadi pada 4 detik terakhir dari stimulasi P<0.05.