Dini Maria Alqipti
Universitas Bandar Lampung

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISA PERLAKUAN PANAS TERHADAP KEKERASAN DAN STRUKTUR MIKRO PADA BAJA COR Indra Surya; Dini Maria Alqipti
JURNAL TEKNIK MESIN Vol 5, No 1 (2017): Oktober
Publisher : Universitas Bandar Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (405.749 KB)

Abstract

Analisa perlakuan panas terhadap kekerasan dan struktur mikro pada baja cor bertujuan untuk mengetahui sifat mekanis yakni nilai kekerasan dan struktur mikro baja. Baja cor diberi perlakuan panas yaitu  full annealing dengan suhu  1000°c lalu didinginkan secara perlahan-lahan di dalam tungku atau furnace. Nilai kekerasan pada raw material sebesar 46,20 HRB dengan struktur mikro perlit yang mendominasi dibanding ferit, pada spesimen full annealing nilai kekerasannya adalah 44,20 HRB. Baja cor mengalami penurunan nilai kekerasan dikarenakan mengalami pelunakan atau anil. Struktur mikro pada spesimen full annealing terdapat kristal ferit lebih mendominasi dibanding kristal perlit.