Claim Missing Document
Check
Articles

Found 20 Documents
Search

EXTERNAL DATABASE SEBAGAI MEDIA INTEGRASI SISTEM INFORMASI AKADEMIK DENGAN E-LEARNING Muhammad Bunyamin; Ahmad Syazili
Jurnal Bina Komputer Vol 1 No 1 (2019): Jurnal Bina Komputer
Publisher : Jurnal Ilmiah Terpadu Universitas Bina Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (821.442 KB) | DOI: 10.33557/binakomputer.v1i1.156

Abstract

Universitas Bina Darma Palembang merupakan salah satu Perguruan Tinggi Swasta yang memiliki banyak fakultas dan program studi. Untuk mengelola data akademik seperti penjadwalan, matakuliah, krs dan khs Universitas Bina Darma suda menggunakan Sistem Informasi Akademik yang sudah terintegrasi. Untuk mendukung proses belajar mengajar Universitas Bina Darma juga telah menggunakan Learning Management System (LMS) berbasis Moodle. Selama ini proses pengiriman data user, kelas, dan peserta kelas dilakukan dengan membuat program transfer data yang akan mentransfer data dari SIA ke Moodle. Permasalahan yang timbul adalah pertama jika ada perubahan data user seperti password dan lain sebagainya pada pertengahan semester maka tidak bisa secara otomatis mensikron dari SIA ke Moodle, sama halnya dengan perubahan data pengajar atau peserta kelas pada pertengahan semester harus dilakukan secara manual pada moodle, kedua riwayat peserta kelas dan pengajarnyapun terhapus setiap semester, karena program tersebut mengosongkan data kelas dan pesertanya setiap semester, hal ini menyebabkan dosen harus membackup dan mengupload ulang materi dan tugas nya setiap semester. Mengatasi hal tersebut dengan metode action research penulis membuat penelitian “External Database Sebagai Media Integrasi Sistem Informasi Akademik dengan Elaerning” sebagai solusinya. Penggunaan fitur External Database mengintegrasikan SIA dengan Moodle secara realtime, dan juga bisa mempertahankan riwayat mengajar dosen dan peserta kelas
Analysis of Production Planning Problem in Palembang's Jumputan Industry Using Earlier Deadline First Algorithm Shabila Fitri Aulia; Muhammad Izman Herdiansyah; Dedy Syamsuar; Ahmad Syazili
Journal of Information System and Informatics Vol 4 No 4 (2022): Journal of Information Systems and Informatics
Publisher : Universitas Bina Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51519/journalisi.v4i4.415

Abstract

Palembang is one of the big cities that has jumputan cloth as one of its characteristics. Palembang has many areas where craftsmen produce jumputan fabrics, one of which is in the area of Tuan Kentang. Many craftsmen in the area have not used existing technological developments s there are several problems that occur such as in the scheduling process. Scheduling issues are important because craftsmen usually produce fabrics based on the history of the previous year so when there is an order outside the available stock, there are often delays in the order being completed. In this study, researchers took the initiative to solve this problem by analyzing the scheduling process using the Earlier Deadline First (EDF) algorithm. This algorithm serves to help craftsmen determine when each manufacturing process is carried out and helps craftsmen to determine which orders to work on first based on the deadline. The results obtained after the implementation of this algorithm prove that the algorithm can minimize the occurrence of order delays and successfully prioritize which orders should be done so as to minimize the occurrence of delays in orders which creates a decrease in the level of consumer confidence in craftsmen.
Perangkat Lunak Monitoring Kinerja Teknisi Peralatan Tol Menggunakan Framework Laravel (Studi Kasus di Ruas Tol Palembang-Indralaya) Muhamad Patama Dongoran; Ahmad Syazili
Jurnal Sistem Informasi Vol 14, No 2 (2022)
Publisher : Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36706/jsi.v14i2.18398

Abstract

Pelaporan perbaikan dan perawatan peralatan tol di Ruas Tol Palembang-Indralaya masih menggunakan sistem tertulis, selama beberapa periode terdapat masalah yang menjadi evaluasi mengenai akurasi dan kejelasan dari penulisan laporan tersebut. Oleh karena itu dilakukan penelitian yang bertujuan melakukan pengembangan perangkat lunak secara sistematis sehingga menghasilkan sebuah produk yang berkualitas dan mudah dipahami. Metode yang digunakan pada penelitian ini menggunakan metode deskriptif. Pada pengumpulan data dilakukan pengamatan, wawancara dan studi literatur dengan mengunjungi langsung Ruas Tol Palembang-Indralaya sebagai lokasi penelitian. Dari hasil pengumpulan data, diketahui bahwa perlu adanya pembaruan sistem agar bisa mengetahui kinerja teknisi dan kondisi terkini peralatan tol. Pengembangan perangkat lunak menggunakan metode Waterfall dengan tahapan analisis kebutuhan perangkat lunak, desain, pembuatan kode program, pengujian dan pendukung(support). Metode yang dipakai dalam penelitian ini dengan menggunakan UML(Unifed Modeling Language), bahasa pemrograman PHP, framework Laravel dan basis data Mysql. Penelitian ini menghasilkan sebuah perangkat lunak monitoring kinerja teknisi peralatan tol berbasis web menggunakan framework laravel yang terdiri dari delapan menu utama dan empat hak pengguna.Kata kunci: Perangkat Lunak, Monitoring, Teknisi Peralatan Tol, Laravel
Perancangan User Interface pada Aplikasi Manajemen Usaha untuk UMKM Songket dengan Pendekatan Metode The Five Planes (Studi Kasus : Centra Tenun Tajung Palembang) shendika dava; Ahmad Syazili
JUPITER (Jurnal Penelitian Ilmu dan Teknologi Komputer) Vol 15 No 1c (2023): Jupiter Edisi April 2023
Publisher : Teknik Komputer Politeknik Negeri Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281./5575/15.jupiter.2023.04

Abstract

One of Palembang's traditional weaving industries (blongsong/tajung) is one of the mainstay industries in South Sumatra. The growth of the traditional weaving industry in Palembang city (blongsong/tajung) is quite rapid. Each industry has between 2 and 10 permanent and casual workers. In terms of utilizing technology, centra tenun tajung Palembang has not used technology for stock and financial management. Stock and financial management is still done manually by relying on Microsoft Excel and calculators. Whereas in this day and age, everyone has utilized technology to facilitate everything and achieve success. The Palembang tajung weaving center should have used the application in terms of stock and financial management. But before making an application the appearance of the application must be considered, especially from the user side. In this research, the author will create a user interface design on business management applications using the five plane method that applies five elements and test-ing. The result of this research is a User interface design prototype to be implemented in the management application system in the future. The use of the five plane method successfully creates a design that has a color combination that suits the needs and display that is easy to read by the user.
Prototipe System Smart Parking dengan Identifkasi Plat Nomor Berbasis Optical Character Recognition Emza Pratama; Ahmad Syazili
Syntax Literate Jurnal Ilmiah Indonesia
Publisher : Syntax Corporation

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (707.868 KB) | DOI: 10.36418/syntax-literate.v7i9.9067

Abstract

Saat ini teknologi otomatis dan sistem pintar dikembangkan untuk memenuhi kebutuhan manusia salah satunya di bidang transportasi. Transportasi merupakan alat yang digunakan manusia untuk berpindah tempat dengan cepat dan mudah, transportasi dibagi menjadi dua jenis yaitu transportasi umum dan transportasi pribadi, contoh untuk transportasi umum yaitu bis, kereta dan kapal yang dimana transportasi umum diciptakan pemerintah untuk orang yang tidak memiliki kendaraan pribadi, sedangkan untuk transportasi pribadi yang merupakan barang milik pribadi seperti sepeda motor dan mobil yang tentunya kita sebagai pemilik barang ingin barang pribadi yang kita miliki selalu merasa aman meskipun ditinggal di tempat parkir, oleh karena itu sistem parkir ini dibuat untuk menjaga transportasi pribadi tetap aman dan nyaman ketika di parkirkan di tempat parkir yang sudah disediakan di berbagai instansi, namun tidak semua instansi memiliki keamanan dan kenyaman di tempat parkir yang bisa membuat pengendara merasa lebih aman ketika meninggalkan kendaraanya yang terparkir di area parkir yang disediakan instansi yang memiliki area parkir, pada prototipe sistem parkir yang dibuat ini pengendara yang memasuki wilayah area parkir akan melewati kamera yang akan otomatis menangkap gambar plat nomor kendaraan yang ada dikendaraan yang akan langsung diterjemahkan ke dalam teks menggunakan teknologi OCR (Optical Character Recognition) yang akan langsung tersimpan kedalam database.
Data Analysis Automatic Fare Collection Light Rail Transit Jakarta using the Cluster Method Mario Hagi; Heri Suroyo; Alek Wijaya; Ahmad Syazili
Journal of Computer Science, Information Technology and Telecommunication Engineering Vol 4, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30596/jcositte.v4i2.16413

Abstract

The use of public transportation such as LRT (Light Rail Transit) can reduce the level of congestion in an area and DKI Jakarta is a province with a high level of congestion. The purpose of this study was to determine the general preferences of passengers and to classify stations based on the number of passengers entering-station-exit pairs of the Jakarta LRT by utilizing the cluster analysis method. The data analyzed using the Tableau Desktop application was obtained from the AFC (Automatic Fare Collection) LRT Jakarta. The data contains seven fields, namely PAYMENT METHOD, DATE, TIME OUT, RANGE 60', RANGE 15', STATION OUT, STATION IN for 15 days from 1 January 2023 to 15 January 2023. The results of the study are in the form of data visualization, descriptive statistics, clustering results, and dashboard. Based on the results of the analysis, three clusters were formed with cluster 3 being filled by VEL-BVU and BVU-VEL by controlling 14038 passengers or 40.8% of the total passengers, cluster 2 being filled by VEL-DPD, VEL-BVS, DPD-VEL, and BVS -VEL controlling 10,053 passengers or 29.2% of the total passengers, and the remaining 27 items are in cluster 1 controlling 10,317 passengers or 30.0% of the total passengers.
Pemodelan dan Implementasi Perangkat Lunak Berbasis Mobile pada Bina Darma TV Ahmad Syazili; Fatoni Fatoni; Ramadhan Sutejo
JISKA (Jurnal Informatika Sunan Kalijaga) Vol. 3 No. 3 (2019): Januari 2019
Publisher : UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2552.228 KB) | DOI: 10.14421/jiska.2019.33-06

Abstract

Bina Darma University as an educational institution in the city of Palembang. faithfully the activities carried out can be known by the community so that it has a broad impact value. For this reason, the media is one way to do this, because it has a broad reach. One type of effective media that should be used is television. However, the current television media must be accessible and witnessed on various devices in order to achieve the media's goal of disseminating information and ultimately having a wide impact on society. For this reason, in this research modeling and implementation of mobile-based applications is carried out as a step to expand the reach of information dissemination. The types of modeling used is visual modeling with a unified modeling language consisting of structure diagram, behavior diagram, and interaction diagram. The results of the modeling have been implemented in the form of the Bina Darma TV application with two types of users namely the Bina Darma TV as an administrator and the community. The main features of the Bina Darma TV application produced are live streaming, live broadcasting, and video on demand.Universitas Bina Darma sebagai sebuah lembaga pendidikan di Kota Palembang menginginkan apa yang dilakukan dan yang dikerjakan dapat diketahui oleh masyarakat agar memiliki nilai dampak yang luas. Untuk itu media menjadi salah satu cara untuk melakukan hal tersebut, karena memiliki jangkauan yang luas. Salah satu jenis media yang efektif yang patut digunakan yaitu media televisi. Namun media televisi saat ini harus dapat diakses dan disaksikan di berbagai perangkat agar tercapainya tujuan media yaitu penyebaran informasi dan pada akhirnya memiliki dampak yang luas di tengah masyarakat. Untuk itu di dalam penelitian ini dilakukan pemodelan dan implementasi aplikasi berbasis mobile sebagai langkah perluasan jangkauan penyebaran informasi. Dalam melakukan pemodelan digunakan pemodelan visual dengan unified modeling language yang terdiri dari structure diagram, behavior diagram, dan interaction diagram. Hasil pemodelan telah dilakukan implementasi ke dalam bentuk aplikasi Bina Darma TV dengan dua jenis pengguna yaitu pihak Bina Darma TV sebagai administrator dan masyarakat. Fitur utama dari aplikasi Bina Darma TV yang dihasilkan yaitu live streaming, live broadcasting, dan video on demand.
Implementasi Tanda Tangan Digital Pada Aplikasi Rekam Medis Elektronik Dwi Satria Putra; Ahmad Syazili; Syahril Rizal R I; Nia Oktaviani
KLIK: Kajian Ilmiah Informatika dan Komputer Vol. 4 No. 1 (2023): Agustus 2023
Publisher : STMIK Budi Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30865/klik.v4i1.1047

Abstract

This study aims to implement digital signatures in the electronic medical record application at Klinik Rosha. The Agile methodology is employed, consisting of stages such as planning, implementation, software testing, documentation, deployment, and maintenance. It is expected that the implementation of digital signatures in the electronic medical record application at Klinik Rosha will improve the efficiency and accuracy of the process of recording and verifying medical data. Additionally, the use of digital signatures is anticipated to enhance the security of medical data and reduce the risk of data forgery. This research has a positive contribution to the development of electronic medical record applications in Indonesia and facilitates access to medical information for patients and healthcare professionals. This step represents a promising breakthrough in improving and strengthening the working system at Klinik Rosha. By implementing digital signatures, the process of recording and verifying medical data will become more efficient and accurate, providing significant benefits to the clinic's operations. The use of digital signatures will also increase the security of medical data, reduce the risk of data forgery, and provide better protection for sensitive medical information. With digital signatures, the integrity and authenticity of medical data can be better maintained, ensuring the confidentiality and authenticity of sensitive information. This research is a significant step forward in the development of electronic medical record applications, with a positive impact on Klinik Rosha
Penerapan Metode MDLC (Multimedia Development Life Cycle) Dalam Rancangan Animasi 3 Dimensi Short Animation “Dampak Kekerasan Fisik Pada Anak” Varnando; Ahmad Syazili
KLIK: Kajian Ilmiah Informatika dan Komputer Vol. 4 No. 2 (2023): Oktober 2023
Publisher : STMIK Budi Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30865/klik.v4i2.1207

Abstract

As technology advances rapidly in many industries, one in the multimedia sector, such as animation, can be used to overcome this problem. Dissemination of information will be more attractive and user-friendly with the use of multimedia. Illustration of multimedia-based information technology is 3D (3 Dimension) animation. The creative sector of the animation business continues to grow. Autodesk Maya is a program created primarily for creating complex motions and animations with natural motion, but can also be used to create accurate simulations of certain events. Children are the most beautiful gifts that are born into the world. Children need a family and good environmental conditions to be able to support their optimal growth and development. Based on the data collected, there is still a lot of violence against children, due to the lack of public knowledge about what will happen to children if they experience physical violence. With the aim of producing a 3D animated video on the Impact of Physical Violence on Children. Therefore this study aims to produce a 3D short animation video about the impact of physical violence on children. And through this animated video that has been produced, it is hoped that the public will be more sensitive in the pattern of educating children which will have a negative impact on the development of children if they do not teach the right pattern of children, such as committing violence on children.
Pelatihan Penggunaan Website Desa Indrapura Irman Effendy; Ahmad Mutatkin Bakti; Ahmad Syazili; A. Haidar Mirza; Muhamad Ariandi; Arif Budi Santoso
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Bina Darma Vol 3 No 2 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Bina Darma
Publisher : DRPM-UBD

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33557/pengabdian.v3i2.2464

Abstract

Pengabdian masyarakat merupakan salah satu pilar dari tri dharma perguruan yang bertujuan membantu masyarakat dengan menerapkan ilmu pengetahuan yang dimilki atau hasil dari penelitian yang dilakukan. Pengabdian masyarakat ini bertujuan memberikan pelatihan kepada perangkat Desa Indrapura dalam memanfaatkan sebuah website desa. Dengan pelatihan ini maka akan membantu kepala desa untuk mempromosikan potensi desa, berita dan pengumuman khususnya kepada warga desa tersebut. Dalam pengembangan dan perancangan website desa, penulis menggunakan metode waterfall. Analisis data dilakukan dengan teknik kualitatif, untuk pengumpulan data dengan melakukan wawancara secara langsung kepada salah satu pengurus di desa Indrapura dan telah melakukan observasi ketempat objek tersebut untuk mendapatkan data yang valid. Website desa yang dihasilkan akan diserahkan kepada Desa Indrapura sebagai bentuk pengabdian peneliti untuk memenuhi satu tri dharma perguruan tinggi.