Andi Megawati
Universitas Persada Indonesia Y.A.I

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Membangun Sistem Informasi Monitoring Kegiatan Proyek Pemancar Sinyal BTS Berbasis Web Pada PT. Swatama Mega Teknik Andi Megawati; Dian Gustina
Jurnal Ilmiah FIFO Vol 10, No 1 (2018)
Publisher : Fakultas Ilmu Komputer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22441/fifo.2018.v10i1.003

Abstract

Perkembangan di bidang teknologi informasi khususnya teknologi internet mempermudah dan membantu berbagai bidang pekerjaan yang terkait dengan kemudahan akses, jarak dan waktu. Untuk membantu manager proyek memantau pelaksanaan kegiatan setiap hari yang efektif di bagian pemasangan sinyal BTS diperlukan sistem informasi berbasis web yang dapat mendukung kegiatan manager proyek, baik pada saat membuat data proyek, melaporkan kegiatan harian proyek, maupun pada saat me-monitoring suatu proyek agar cepat dan akurat pada saat diperlukan. Metode penelitian dalam penulisan ilmiah ini dikembangkan dengan metode Web Development Life Cycle (WDLC). Dapat disimpulkan bahwa sistem informasi pemantauan proyek dapat membantu perusahaan untuk memantau kemajuan pelaksanaan proyek dan membantu membuat keputusan bagi perusahaan