M. Faruk Hidayatulloh
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

METODE ANALITICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) DALAM PENENTUAN LOKASI HOME INDUSTRI DI KABUPATEN PRINGSEWU Tri Susilowati; M. Faruk Hidayatulloh
EXPERT: Jurnal Manajemen Sistem Informasi dan Teknologi Vol 9, No 1 (2019): Juni
Publisher : Universitas Bandar Lampung (UBL)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36448/jmsit.v9i1.1226

Abstract

Home berarti rumah, tempat tinggal, ataupun kampung halaman. Sedang Industry, dapat diartikan sebagai kerajinan, usaha produk barang dan ataupun perusahaan. Singkatnya, Home Industry adalah rumah usaha produk barang atau juga perusahaan kecil. Dikatakan sebagai perusahaan kecil karena jenis kegiatan ekonomi ini dipusatkan di rumah. Dengan menentukan lokasi industri dibutuhkan beberapa faktor penentu dari beberapa kriteria yang telah ditentukan. Penelitian ini mengembankan sistem pendukung keputusan (SPK) dengan memanfaatkan metode analytical hierarchy proses (AHP)  sebgai proses penentuan lokasi industri di Kabupaten Pringsewu. Dalam proses seleksi ini degunakan beberapa faktor dari kriteria untuk menentukan lokasi industri yang mana akan ditentukan untuk dibangunnya sebuah industri, SPK ini membantu dalam menentukan lokasi mana yang akan di pilih. Penelitian ini lebih menitik beratkan kepada bagaiman merancang dan mengimplementasikan aplikasi super dicision serta dimaksudkan agar memudahkan dalam hal perhitungan. AHP digunakan sebagai metode dalam perhitungan dalam pemilihan lokasi industri.