Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN TEMATIK KELAS III-A UPT. DI SD NEGERI 01 LIMO KAUM Taruddin Taruddin
Ensiklopedia Education Review Vol 3, No 1 (2021): Volume 3 No.1 April 2021
Publisher : Lembaga Penelitian dan Penerbitan Hasil Penelitian Ensiklopedia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33559/eer.v3i1.728

Abstract

This study aims to improve student learning outcomes by applying the make a match cooperative learning model on the theme of Energy and Change in class III-A UPT. at SD Negeri 01 Limo Kaum. This type of research is a classroom action research (PTK) which is carried out in two cycles. The subjects of this study were students of class III-A UPT. in SD Negeri 01 Limo Kaum, amounting to 20 students. Data collection techniques used were observation, interviews, tests and documentation. The data obtained are in the form of observations as primary data, and learning outcomes tests as supporting data. The data analysis technique used is descriptive quantitative and qualitative. The results of this study indicate that the application of the cooperative learning model type make a match in thematic learning in class III-A UPT. at SD Negeri 01 Limo Kaum. From the data, the average student learning evaluation results increased, namely from the pre-cycle of 67.5 in the very poor category, increasing to 76.5 in the sufficient category in the first cycle, and increasing again to 85 with the very good category in the second cycle. This cycle stage states that student learning outcomes can increase due to applying the cooperative learning model make a match type.
UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS III A PADA PEMBELAJARAN TEMATIK DENGAN METODE INQUIRY DI UPT. SD NEGERI 01 LIMO KAUM Taruddin Taruddin
Ensiklopedia of Journal Vol 3, No 4 (2021): Vol 3 No. 4 Edisi 2 Juli 2021
Publisher : Lembaga Penelitian dan Penerbitan Hasil Penelitian Ensiklopedia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (159.862 KB) | DOI: 10.33559/eoj.v3i4.828

Abstract

Latar belakang masalah penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar siswa dalam pembelajaran tematik di kelas III-A UPT. di SD Negeri 01 Limo Kaum.yang disebabkan oleh rendahnya kualitas pembelajaran yang dilakukan oleh guru, dimana guru belum memusatkan siswa sebagai subjek belajar dimana guru terlihat lebih aktif dalam proses pembelajaran, guru kurang memberi kesempatan siswa untuk berpikir, hal ini dibuktikan pada saat pertanyaan diajukan kepada siswa guru langsung meminta siswa untuk menjawabnya. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang bersifat deskriptif kualitatif dengan menggunakan pendekatan kualitatif yang diperkuat dengan pendekatan kuantitatif, dengan mengambil latar di UPT. di SD Negeri 01 Limo Kaum, sedangkan objek penelitian ini adalah optimalisasi pembelajaran tematik dengan Metode Inquiry dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada tema. Penelitian ini dilakukan dalam tiga siklus dan melalui 4 tahapan yang mencakup: (1) Perencanaan, (2) Pelaksanaan, (3) Observasi dan (4) Refleksi. Data diperoleh melalui observasi, wawancara, tes dan dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan menggunakan analisis kualitatif yang terdiri dari reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan atau verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan Metode Inquiry dapat meningkatkan hasil belajar siswa dalam proses pembelajaran tematik. Peningkatan hasil belajar siswa dapat di diukur dari evaluasi siklus I, siklus II dan siklus III, dengan nilai hasil belajar siswa pada siklus I yaitu 74,84, pada siklus II mengalami peningkatan yaitu 77,42 dan pada siklus III mengalami peningkatan yang lebih pesat yakni nilai rata-rata 86,45, dengan demikian hasil penelitian di UPT. di SD Negeri 01 Limo Kaum.telah tercapai dengan baik.