Irma Noviandari
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Implementasi Video Conference pada Jaringan STT Telkom dengan Protokol H.323 Berbasis Web Irma Noviandari; Rendy Munadi; Hafidudin Hafidudin
Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi (SNATI) 2007
Publisher : Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Teknologi Industri, Universitas Islam Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Dewasa ini, pemanfaatan jaringan komunikasi data terus mengalami perkembangan yang pesat. Tidakhanya dari sisi perangkat, tetapi juga dari sisi aplikasi dan sistem transmisi yang digunakan. STT Telkomsebagai salah satu kampus berbasis teknologi telekomunikasi berusaha memanfaatkan perangkat dan jaringanyang tersedia untuk meningkatkan kualitas pendidikannya dan memberikan kemudahan mahasiswa dalammengakses informasi dan materi kuliah yang diajarkan.Salah satu bentuk realisasi dari program tersebut adalah dibangunnya LAN (Local Area Network) danWLAN (Wireless Local Area Network) yang telah mencakup semua bangunan di STT Telkom termasuk kawasankost mahasiswa disekitar kampus. Tidak hanya itu, bandwidth yang disediakan juga sudah termasuk dalamkategori broadband. Tetapi pada kenyataannya, jaringan tersebut belum dimanfaatkan secara optimal. Untukitu, dalam Penelitian ini akan dicoba diimplementasikan sebuah aplikasi video conference menggunakanprotokol H.323 berbasis web. Dengan adanya aplikasi ini diharapkan dapat membantu proses belajar mengajaron-line, rapat on-line, dan kegiatan lain yang membutuhkan tatap muka secara on-line. Sebelum aplikasi inidiimplementasikan, perlu dilakukan pengkajian dan analisa terhadap performansi jaringan (delay, jitter,throughput, dan packet loss) sebagai bahan pertimbangan kelayakan implementasi.Setelah dilakukan sejumlah percobaan dengan beberapa skenario didapatkan hasil bahwa delay arahdownlink lebih baik dan teratur daripada uplink dengan delay rata-rata