Rakhmat Wahyu Widiantoro
Jurusan Teknik Informatika, UII

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

CONTENT MANAGEMENT SYSTEM (CMS) UNTUK PENGAMBILAN KEPUTUSAN MENGGUNAKAN METODE PLUS MINUS INTERESTING (PMI) Rakhmat Wahyu Widiantoro; Sri Kusumadewi
Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi (SNATI) 2011
Publisher : Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Teknologi Industri, Universitas Islam Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Metode Plus Minus Interesting (PMI) merupakan suatu metode pendukung keputusan yang menggunakan prinsip pro dan kontra dalam pengambilan keputusan atau tindakan. Dalam menyelesaikkan masalah, metode ini menimbang tiga poin utama yaitu nilai positif, nilai negatif dan nilai yang menarik. Pada penelitian ini, dibangun suatu media bantu untuk penyelesaian masalah (kasus) dengan menggunakan PMI. Media inidibangun berbasis web dan menggunakan MySQL sebagai tempat penyimpanan data. Aplikasi yang dihasilkan dikemas dalam bentuk content management system (CMS). Pengguna dapat mengunduh aplikasi, dan kemudian melakukan pengaturan agar aplikasi dapat digunakan sesuai dengan kebutuhan pengguna. Selain membantu pengguna dalam mengambil keputusan, media ini juga dapat digunakan untuk kepentingan survey.