Eko Priyo Utomo
Magister Teknologi Informasi FT Universitas Gajah Mada Bulaksumur, Yogyakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perancangan Sistem Informasi Eksekutif (Studi Kasus di UGM) Arif Nurwidyantoro; Burhanudin Hakim; Eko Priyo Utomo
Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi (SNATI) 2013
Publisher : Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Teknologi Industri, Universitas Islam Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Adanya inisiatif integrasi informasi di Universitas Gadjah Mada menumbuhkan kesempatan untuk pengembangan sistem informasi eksekutif. Sistem informasi eksekutif dapat memanfaatkan data dari pemilik data primer untuk menunjukkan indikator kinerja universitas. Pengetahuan tentang kinerja diharapkan dapat membantu pengambilan keputusan di level eksekutif universitas.Pembuatan sistem informasi eksekutif diawali dengan mengumpulkan berbagai informasi dari pemilik data primer ke dalam sebuah data warehouse. Langkah selanjutnya, dilakukan proses pengolahan data dengan luaran kinerja universitas. Informasi kinerja universitas ini ditampilkan dengan pendekatan Dashboard dalam sistem informasi eksekutif.Kata kunci—executive information system; data warehouse; mdx query; dashboard.