This Author published in this journals
All Journal Jurnal Sinergi
Tuty Setyowati Sardjono
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Motivasi terhadap Perusahaan Studi Kasus pada Dinas Kesehatan Kota Yogyakarta Setelah Diberlakukannya Otonomi Daerah Tuty Setyowati Sardjono; Syafarudin Alwi
Sinergi: Kajian Bisnis dan Manajemen Vol. 7 No. 1 (2004)
Publisher : Universitas Islam Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20885/js.v7i1.901

Abstract

Setelah berjalannya otonomi daerah sejak 1999, pola kepemimpinan yang dite¬rapkan di Dinas Kesehatan kota Yogyakarta telah membawa pengaruh tersendiri terhadap ke¬siapan para pegawai dalam menghadapi perubahan. Kesiapan menghadapi perubahan dipe¬ngaruhi oleh fenomena kepemimpinan yang berlaku di Dinas Kesehatan kota Yogyakarta se¬lama ini adalah gaya kepemimpinan trnsaksional dan transformasional.Hasil analisis yang telah penulis lakukan menunjukkan bahwa gaya ke¬pemimpinan yang dominan berlaku saat ini adalah gaya kepemimpinan transaksional. Ling¬kungan organisasi yang berubah sangat cepat maka perubahan diperlukan oleh Dinas Kese¬hatan kota Yogyakarta sebagai sebuah fenomena menyajikan alasan yang sangat rasional ke¬butuhan untuk belajar.