This Author published in this journals
All Journal Jurnal Pitis AKP
SR Petra Sinaga
Politeknik Saint Paul Sorong

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PENGAKUAN DAN PENGUKURAN PENDAPATAN PADA PT. ANUGRAH ASMAT Erna Kurniawati; SR Petra Sinaga
Jurnal Pitis AKP Vol 2 No 2 (2018): Jurnal Pitis AKP (JPA) - November 2018
Publisher : LPPM Politeknik Saint Paul Sorong

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1398.69 KB) | DOI: 10.32531/jakp.v2i2.160

Abstract

Masalah yang sering kali dihadapi pada perusahaan yang bergerak dalam bidang penjualan barang dan jasa dalam pengakuan pendapatannya adalah metode pengakuan pendapatan apa yang sebaiknya digunakan karena ada perbedaan pengakuan antara metode yang satu dengan yang lainnya. Terlebih apabila pembayaran dan pelunasan transaksi penjualan dilakukan lebih dari satu periode akuntasi. Selain itu penyajian laporan keuangan atas pengakuan pendapatan dalam setiap periode akuntansi harus dilaporkan sesuai dengan Standar Akuntansi yang berlaku Umum (PSAK No.23 tentang Pengakuan Pendapatan). Untuk penjualan barang terdapat satu metode dasar akrual (accrual basic) dan untuk penjualan jasa terdapat satu metode yang digunakan yaitu metode kontrak selesai (completed contract method). PT. Anugrah Asmat sebagai perusahaan yang bergerak dalam bidang penjualan barang dan jasa menggunakan metode dasar kas untuk penjualan barang dan metode kontrak selesai untuk penjualan material dalam pengakuan pendapatannya.Kesimpulan dari peneletian ini adalah perlakuan akuntansi atas pengakuan dan pengukuran pendapatan menggunakan metode dasar akrual dan kontrak selesai pada PT. Anugrah Asmat sudah sesuai dengan standar akuntansi yang diatur dalam PSAK No. 23. Biaya-biaya yang berhubungan langsung dalam kontrak dapat didistribusikan dalam kontrak pada aktivitas kontrak secara umum dan dapat dialokasikan pada kontrak yang terkait. PT. Anugrah Asmat tidak menggunakan metode presentase penyelesaian dalam pengakuan pendapatan