This Author published in this journals
All Journal Benchmark
Refita Alce
Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Bhayangkara Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Potongan Harga, Iklan, dan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian di Shopee Refita Alce
Benchmark Vol 2, No 1: September 2021
Publisher : Universitas Bhayangkara Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46821/benchmark.v2i1.224

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh potongan harga, iklan dan  kualitas  produk  baik secara  parsial maupun  simultan  terhadap  keputusan pembelian di Shopee. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode survei. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 responden dengan menggunakan metode Simple random sampling, yakni pengambilan anggota  sample dari populasi dilakukan  secara  acak  tanpa  memperhatikan   strata  yang  ada  dalam  populasi tersebut. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda disertai uji F (simultan) dan uji t (parsial). Proses perhitungan  menggunakan  SPSS 25.0. Hasil pengujian  menunjukkan  bahwa  potongan  harga  dan iklan  secara parsial berpengaruh  signifikan  terhadap  keputusan   pembelian di  Shopee,  sedangkan kualitas  produk secara parsial tidak berpengaruh  signifikan terhadap keputusan pembelian  di  Shopee. Faktor  yang   sangat   berpengaruh terhadap  kep utusan pembelian di Shopee adalah kualitas produk.