Kasidi Kasidi
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas IVET

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Tantangan Kewirausahaan di Era Ekonomi Digital Kasidi Kasidi
Journal of Economic Education and Entrepreneurship Vol 1 No 1 (2020): July 2020
Publisher : Universitas Ivet

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31331/jeee.v1i1.1223

Abstract

Pertumbuhan ekonomi digital semakin hari semakin melejit. Keadaan ini tidak dapat dilepaskan dari perkembangan kemajuan teknologi iformasi dan komunikasi dengan menggunakan aplikasi serba canggih, yaitu menggunakan bantuan media internet. Tantangan bagi para wirausahawan mau tidak mau, suka tidak suka harus mengikuti dan menyelaraskan dengan lopatan-lompatan kemajuan di bidang digital termasuk di dalamnya transaksi digital.