Dino gustaf Leonandri
Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti Jakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Meningkatkan Keterampilan Mahasiswa Melalui Kegiatan Expert Sharing in Revenue Management di Politeknik Pariwisata Palembang Dino gustaf Leonandri
BANTENESE : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT Vol. 2 No. 1 (2020): Januari-Juni 2020
Publisher : Pusat Studi Sosial dan Pengabdian Masyarakat Fisipkum Universitas Serang Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30656/ps2pm.v2i1.2156

Abstract

Artikel ini membahas kegiatan bertajuk Expert Sharing in Revenue Management yaitu pelatihan yang diberikan kepada mahasiswa Politeknik Pariwisata Palembang untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan mereka dalam ilmu manajemen pendapatan hotel. Adapun metode yang digunakan dalam pengabdian masyarakat ini adalah ceramah, diskusi dan evaluasi. Peserta pelatihan terdiri dari 150 mahasiswa Semester 4 yang berasal dari jurusan Pengelola Konvensi dan Acara D4, Divisi Kamar D3 dan Seni Kuliner D3. Hasil dari pengabdian ini, sebanyak 94,6% mahasiswa menyatakan memahami materi yang disampaikan mengenai Revenue Management dan 80% (120 Mahasiswa) diantaranya bahkan dapat menjabarkan ulang dengan baik. Kesan mahasiswa atas kegiatan ini secara umum baik (sebanyak 90% atau 135 orang). Mereka menyatakan pelatihan ini bermanfaat bagi karir mereka di masa mendatang. Sebanyak 10% sisanya yakni 15 mahasiswa menyatakan kurang tertarik dikarenakan akan memilih bidang lain dalam manajemen perhotelan. Kata Kunci: Sumber Daya Manusia Pariwisata; Manajemen Pendapatan; Politeknik Pariwisata, Palembang