Nur Lingga Setya Dewi
Universitas Pamulang, Tangerang Selatan, Banten, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. FORTA LARESE JAKARTA PUSAT Nur Lingga Setya Dewi
Jurnal Ekonomi Efektif Vol 3, No 2 (2021): JURNAL EKONOMI EFEKTIF
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/JEE.v3i2.8734

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengaruh kepemimpinan dan motivasi terhadap kinerja karyawan Metode yang digunakan adalah explanatory research dengan sampel sebanyak 116 responden. Teknik analisis menggunakan analisis statistik dengan pengujian regresi, korelasi, determinasi dan uji hipotesis. Hasil penelitian ini didapat, membuktikan adanya pengaruh positif dan signifikan antara motivasi terhadap kinerja karyawan. Dalam model persamaan regresi yang didapat adalah y = 1,863 + 0,646X1 + 0,576X2. Kemudian koefisien yang di dapat 0,893.