Claim Missing Document
Check
Articles

Hubungan Dana Alokasi Umum, Ukuran Pemerintah Daerah Dan Kinerja Keuangan Daerah Kabupaten Lembata Teguh Erawati; Ester Kewa Kelep
Jurnal E-Bis Vol 7 No 1 (2023)
Publisher : Politeknik Piksi Ganesha Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37339/e-bis.v7i1.1119

Abstract

Tujuan penelitian ini yakni agar memahami pengaruh Pendapatan Asli Daerah (PAD), Pertumbuhan Ekonomi (PE), Dana Alokasi Umum (DAU), serta Ukuran Pemerintah Daerah (UPD) pada Kinerja Keuangan Daerah di Kabupaten Lembata. Populasi dimana dipakai dalam penelitian ini yakni Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Lembata. Sampel dimana dipakai yakni laporan realisasi anggaran tahun 2012-2021. Metode pengumpulan data memakai penelitian kuantitatif mengambil data sekunder pada Badan Keuangan Daerah Kabupaten Lembata. Hasil penelitian menyatakan jika variabel Pendapatan Asli Daerah serta Dana Alokasi Umum memiliki pengaruh positif pada kinerja keuangan Kabupaten Lembata, kemudian variabel pertumbuhan ekonomi serta ukuran pemerintah daerah tidak mempunyai dampak kinerja keuangan Kabupaten Lembata.
Hubungan Intellectual Capital Dan Kinerja Keuangan Perbankan Di Bursa Efek Indonesia Teguh Erawati; Angelia Merizi Guiliani Rauth
Jurnal E-Bis Vol 7 No 1 (2023)
Publisher : Politeknik Piksi Ganesha Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37339/e-bis.v7i1.1127

Abstract

Semakin berkembangnya dunia bisnis terlebih khusus diperbankan tentunya sangat dibutuhkan informasi maupun kinerja keuangan suatu perusahaan. Tujuan dari riset berikut ialah dalam rangka mengidentifikasi dampak corporate governance, kualitas bank dan rasio modal intelektual terhadap pasar finansial. Riset berikut memakai sample sebanyak 47 dengan 17 perseroan perbankan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia selama tahun 2017-2019. Dalam riset berikut data dianalisa dengan memakai analisa regretion linier berganda. Hasil riset menunjukkan bahwa (1) corporate governance tidak menyampaikan dampak positif terhadap kinerja finansial bank; (2) Rasio rekening bank menyampaikan dampak positif dan positif terhadap kinerja finansial bank. (3) Modal intelektual tidak menyampaikan dampak terhadap kinerja finansial perseroan.
Profitabilitas, Kualitas Audit Dan Penghindaran Pajak Teguh Erawati; Ika Susanti
Jurnal E-Bis Vol 7 No 1 (2023)
Publisher : Politeknik Piksi Ganesha Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37339/e-bis.v7i1.1132

Abstract

Pajak merupakan sebuah fenomena paling penting yang selalu mengalami peningkatan serta perubahan, dengan adanya pajak yang dikelola dengan baik maka tidak akan terjadi lagi korupsi, penggelapan pajak dan penghindaran pajak oleh perusahaan. Riset ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh profitabilitas dan kualitas audit terhadap penghindaran pajak dengan pertumbuhan penjualan sebagai variabel moderasi pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2016-2020. Analisis yang dilakukan dengan cara melihat laporan keuangan perusahan yang telah menjadi sampel dalam penelitian serta penelitian ini menggunakan metode analisis linier berganda dan moderating regression analysia. Data yang menjadi sampel dalam penelitian ini sebanyak 210 laporan keuangan tahunan perusahaan selama 5 tahun periode. Hasil pengujian ini menunjukkan bahwa profitabilitas berpengaruh positif terhadap penghindaran pajak. Variabel kualitas audit memiliki pengaruh positif terhadap penghindaran pajak. Pertumbuhan penjulan dapat memoderasi hubungan antara kualitas audit, profitabilitas dan penghindaran pajak.
Keterlambatan Pembayaran Gaji Dan Tertib Administrasi Keuangan Dan Kinerja Keuangan Pada Dinas Koperasi Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Lembata Teguh Erawati; Olga Olivia Tiwa Making
Jurnal E-Bis Vol 7 No 1 (2023)
Publisher : Politeknik Piksi Ganesha Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37339/e-bis.v7i1.1167

Abstract

Berbagai peristiwa telah mengganggu keluarga dan institusi lainnya di Indonesia. Oleh karena itu, perekonomian Indonesia tetap tumbuh pesat di berbagai bidang. Persoalan ini juga muncul di Dinas Koperasi Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Lembata, dimana pegawai dan staf biasanya digaji di awal bulan, namun sekarang mereka bekerja secara shift dan jam tidak teratur sesuai kesepakatan yang biasanya terjadi di awal bulan. setiap bulan gajian 2021, penulis selama magang dinas ini. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dampak tunggakan upah dan tertib pengelolaan keuangan terhadap kinerja keuanganyang terjadi. Sampel penelitian ini berjumlah 100 orang yaitu seluruh karyawan . Temuan utama dari penelitian ini, diambil dari wawancara dengan staf lembaga, terkait dengan masalah yang ada sampai sekarang yang mungkin membuat banyak anggota staf memiliki keuangan yang tidak terpenuhi, sehingga menarik perhatian para peneliti. Keterlambatan pembayaran upah dan tertibnya pengelolaan keuangan berdampak secara simultan terhadap kinerja keuangan koperasi jasa industri dan perdagangan di wilayah Lembata.
Hubungan Pengawasan Pajak, Pemahaman Pajak Terhadap Tax Evasion: Studi Kasus Kantor Pelayanan Pajak Pratama Temanggung Teguh Erawati; Putri Intan Oktavyani
Jurnal E-Bis Vol 7 No 1 (2023)
Publisher : Politeknik Piksi Ganesha Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37339/e-bis.v7i1.1198

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis hubungan pengawasan pajak, dan pemahaman pajak serta tax evasion. Metode yang di gunakan metode slovin dan kuesioner. Sampel sebanyak 100 orang dengan rincian 38 kuesioner diperoleh melalui mail survey dan 62 kuesioner lapangan. Studi ini membatasi populasi dengan menggunakan pengambilan sampel purposive, yaitu wajib pajak individu (WPOP) yang berdomisili di daerah Temanggung. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa pengawasan merupakan fungi untuk menjamin agar pelaksanaan kerja berjalan dengan baik dan benar serta pemahaman dalam bidang perpajakan memiliki pengaruh terhadap kepatuhan Wajib Pajak dalam menjalankan kewajiban perpajakannya maka dari itu dapat disimpulkan bahwa pengawasan dan pemahaman dapat mengurangi terjadinya penggelapan pajak. Penelitian ini adalah untuk memperbarui penelitian sebelumnya tentang perbedaan dalam pengaruh tax evasion dan membuatnya lebih signifikan.
Hubungan Sistem Pengendalian Internal Pemerintah, Pemahaman Akuntansi dan Kualitas Laporan Keuangan Elisabet Anjela Prabadianti; Teguh Erawati
JURNAL SOSIAL EKONOMI DAN HUMANIORA Vol. 9 No. 2 (2023): JURNAL SOSIAL EKONOMI DAN HUMANIORA
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/jseh.v9i2.318

Abstract

This study aims to prove the effect of the government's internal control system, the use of information technology, the quality of human resources, and understanding of accounting on the quality of government financial reports. The sample in this study was the Regional Work Unit (SKPD) in West Cibal District, Manggarai Regency with a total of 60 respondents. The research sample was obtained by snowball sampling technique while data analysis was carried out by using multiple linear regression techniques.The results of this study prove that the government's internal control system affects the quality of financial reports, the use of information technology does not affect the quality of financial reports, the quality of human resources does not affect the quality of financial reports, and understanding of accounting affects the quality of financial reports.
Pengaruh Profitabilitas, Kepemilikan Manajerial, dan Karakter Eksekutif terhadap Nilai Perusahaan: Teguh Erawati; Feby Al Ghafuur
Al-Kharaj : Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah Vol 6 No 1 (2024): Al-Kharaj: Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah
Publisher : Research and Strategic Studies Center (Pusat Riset dan Kajian Strategis) Fakultas Syariah IAI Nasional Laa Roiba

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47467/alkharaj.v6i1.2889

Abstract

This study aims to examine the effect of profitability, managerial ownership and executive character on firm value. The sample used in this study is a manufacturing company listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) for 2016-2021. Sampling in this study used a purposive sampling method and obtained 22 companies with data processed from 123 annual financial reports. The data analysis method used is multiple linear regression analysis. The results in this study state that profitability has a positive effect on firm value, managerial ownership does not have a positive effect on firm value, executive character has a positive effect on firm value. Keywords: Profitability, Managerial Ownership, Executive Character and Firm Value
Financial Management of MSMEs Accounting And Tax For Communities Of Productive Age In Kanten, Kebonangung Village, Bantul District Fuadhillah Kirana Putri; Nur Anita Chandra Putry; Teguh Erawati; Nala Tri Kusuma; Enggar Kartika Cahyaning; Suyanto Suyanto
Indonesian Journal of Devotion and Empowerment Vol 5 No 1 (2023): June 2023
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/ijde.v5i1.63343

Abstract

The President has directed to developing of Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs) to grow the people's economy. In order to help MSMEs meet their financial reporting needs, the Indonesian Institute of Accountants' Financial Accounting Standards Board (DSAK IAI) compiled and ratified Micro, Small, and Medium Entity Financial Accounting Standards (SAK EMKM), which became effective on January 1, 2018. However, because of the many conveniences in terms of communication and transactions, many people are still not competent to use it or seek information. So, many of them need to pay more attention to taxes and manage their business accounting. This community service activity aims to improve skills and mindsets that are increasingly advanced and developing, especially in people of productive age, in financial management for each individual in Dusun Kanten RT 004, Kanten, Kebonagung Village, Imogiri District, Bantul Regency. The method used is counselling or socialization in MSME accounting and taxation, as well as managing finances in a productive age. The results of this socialization are increased knowledge, understanding, and development related to the tax sector, micro business accounting, and managing finances at a productive age, as well as providing simple accounting and tax training so that the wider community can manage their finances properly. Presiden RI telah memberikan arahan untuk mengembangkan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dalam rangka untuk menumbuhkan ekonomi kerakyatan. Dalam rangka membantu UMKM memenuhi kebutuhan pelaporan keuangannya, Dewan Standar Akuntansi Keuangan Ikatan Akuntan Indonesia (DSAK IAI) menyusun dan mengesahkan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro, Kecil, dan Menengah (SAK EMKM) yang berlaku efektif per 1 Januari 2018. Meskipun banyak kemudahan dalam hal komunikasi dan transaksi, masih banyak pelaku UMKM yang belum cakap dalam memanfaatkannya seperti halnya dalam mencari informasi terkait dengan SAK EMKM. Hal ini mengakibatkan banyak dari mereka melalaikan pajak dan tidak cakap dalam mengelola akuntansi usahanya sendiri. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan keahlian serta pola pikir yang makin maju dan berkembang terutama pada masyarakat dalam usia produktif dalam pengelolaan keuangan bagi masing-masing individu di Dusun Kanten RT 004, Kanten, Desa Kebonagung, Kecamatan Imogiri, Kabupaten Bantul. Metode yang digunakan berupa penyuluhan atau sosialisasi Akuntansi dan Pajak UMKM serta Mengelola Keuangan Usia Produktif. Hasil sosialisasi ini yaitu meningkatnya pengetahuan, pemahaman, dan perkembangan terkait sektor pajak dan akuntansi usaha mikro, mengelola keuangan di usia produktif serta memberikan pelatihan akuntansi sederhana dan perpajakan sehingga para masyarakat luas mampu mengelola keuangannya dengan baik.
Pengaruh Risk Profile, Earnings, Dan Capital Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perbankan Di Bursa Efek Indonesia (Studi Kasus Pada Perbankan Di BEI Periode 2019-2021) Sri Ayem; Umi Wahidah; Teguh Erawati; Inneke Dewi Karunia Putri
Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING) Vol 7 No 1 (2023): COSTING : Journal of Economic, Bussines and Accounting
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/costing.v7i1.6426

Abstract

This research aims to obtain empirical evidence regarding the risk profile, earnings, and capital’s impact on profit growth. The sample for this research consists of banking companies listed on the Indonesia Stock Exchange during the period of 2019-2021. The study includes a total of 39 data points. Data collection was conducted through the official website of IDX (Indonesia Stock Exchange) and the official websites of the banking companies listed on the Indonesia Stock Exchange during the period of 2019-2021. The data analysis technique used in this research is multiple linear regression analysis using SPSS 25.0 software. Multiple linear regression is used to examine the influence of independent variables (risk profile, earnings, and capital) on the dependent variable (earnings growth).The results of the data analysis show that partially, risk profile has a positive influence on earnings growth. This means that a better risk profile of banking companies tends to lead to increased earnings growth. However, partially, earnings and capital do not have a significant influence on earnings growth. This indicates that the financial performance of the company (in terms of income and capital) does not directly affect the earnings growth of banking companies. However, collectively (simultaneously), risk profile, earnings, and capital have a significant influence on earnings growth. This implies that when these three variables are combined in the analysis, they have an important impact on the earnings growth of banking companies. Keywords: Risk Profile, Earnings, Capital, Earnings Growth
Hubungan Independensi Auditor dan Integritas Laporan Keuangan kotilda Contesa Jena; Teguh Erawati
JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan Vol. 6 No. 8 (2023): JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)
Publisher : STKIP Yapis Dompu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54371/jiip.v6i8.2057

Abstract

Tujuan penelitian ini yakni agar memahami pengaruh independensi auditor, ukuran perusahaan, dan komite audit pada integritas laporan keuangan. Informasi sekunder dimana dipakai penelitian berasal dari perusahaan-perusahaan di industri perbankan dimana terdaftar pada BEI. Populasi penelitian ini yakni perusahaan di industri perbankan yang terdaftar di BEI dari tahun 2016 hingga 2019, dan sampel dipilih dengan memakai strategi purposive sampling berdasarkan kriteria tertentu. Selanjutnya, terpilih 39 organisasi dengan total 156 organisasi yang terlihat lama menggunakan laporan keuangan tahunan. Hasil penelitian menemukan jika independensi auditor berdampak positif pada integritas laporan keuangan, sedangkan ukuran perusahaan dan komposisi komite audit tidak berpengaruh.