DEWI LATIFAH
Keguruan Bahasa Arab, Pascasarjana Universitas Negeri Malang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

TEORI BELAJAR DAN PENERAPANNYA DALAM PEMBELAJARAN BAHASA ARAB DEWI LATIFAH
Prosiding Konferensi Nasional Bahasa Arab No 2 (2016): Prosiding Konferensi Nasional Bahasa Arab II
Publisher : Prosiding Konferensi Nasional Bahasa Arab

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Belajar menduduki peran penting dalam konteks kehidupan manusia maupun kehidupan semua makhluk lainnya di bumi ini. Belajar merupakan suatu proses memperoleh pengetahuan dan pengalaman dalam wujud perubahan tingkah laku dan kemampuan bereaksi yang permanen karena adanya interaksi individu dengan lingkungannya. Bahasa Arab mempunyai unsur-unsur yang harus dipenuhi oleh seseorang dalam mempelajarinya, diantaranya mengetahui mufradat, fonologi, morfologi, sintaksis, semantik dan pragmatik. Secara umum teori belajar terbagi menjadi empat, yaitu behaviorisme, kognitivisme, humanisme dan konstruktivisme. Keempat teori belajar ini mempunyai pengaruh besar dalam pembelajaran bahasa Arab. Tujuan dari belajar bahasa Arab adalah untuk menguasai ilmu bahasa Arab dan kemahiran berbahasa Arab yang benar. Empat kemahiran berbahasa Arab diantaranya istima’, qiraah, kitabah dan kalam. Kesemuanya itu dapat diketahui melalui proses belajar. Kata kunci: Teori belajar, Tujuan belajar, Pembelajaran Bahasa Arab.